PENGEMBANGAN PANDUAN TEKNIK MODELING SIMBOLIS UNTUK PENINGKATAN KEPEDULIAN SOSIAL SISWA MA DARUL ULUM BAURENO

Fauziyah, Nurul (2021) PENGEMBANGAN PANDUAN TEKNIK MODELING SIMBOLIS UNTUK PENINGKATAN KEPEDULIAN SOSIAL SISWA MA DARUL ULUM BAURENO. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri Bojonegoro.

[thumbnail of 000 COVER - DAFTAR ISI .pdf] Text
000 COVER - DAFTAR ISI .pdf

Download (773kB)
[thumbnail of 001 BAB I.pdf] Text
001 BAB I.pdf

Download (362kB)
[thumbnail of 002 BAB II.pdf] Text
002 BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (302kB) | Request a copy
[thumbnail of 003 BAB III.pdf] Text
003 BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (421kB) | Request a copy
[thumbnail of 004 BAB IV.pdf] Text
004 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (479kB) | Request a copy
[thumbnail of 005 BAB V.pdf] Text
005 BAB V.pdf

Download (234kB)
[thumbnail of 006 DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
006 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (457kB)
[thumbnail of 007 LAMPIRAN.pdf] Text
007 LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (389kB) | Request a copy

Abstract

Pada masa SMA berbagai aktivitas sosial baik dengan sesama jenis maupun lawan jenis, biasanya akan mencapai puncak dan tingginya kesempatan untuk ikiut terlibat dalam berbagai aktivitas sosial menyebabkan wawasan sosial remaja menjadi lebih baik, berkurangnya konflik dan semakin baik pula dalam hal penyesuaian. Semakin sering terlibat dalam berbagai aktivitas sosial akan semakin baik untuk perkembangan remaja tersebut. Siswa yang telah memiliki kepedulian sosial maka remaja tersebut telah mencapai kedewasaan. Kepedulian merupakan tindakan nyata yang di lakukan oleh sesorang dalam merespon suatu permasalahan, Kepedulian sosial juga merupakan sebuah sikap keterhubungan dengan manusia pada umumnya, sebuah kepedulian sosial bagi setiap anggota manusia untuk membantu orang lain atau sesame. Penelitian dan pengembangan ini bertujuan menghasilkan produk panduan pelatihan modeling simbolis untuk mengatasi tingkat kepedulian sosial siswa.
Penelitian dan Pengembangan ini dilaksanakan dengan mengadaptasi konsep Penelitian dan Pengembangan Borg and Gall. Kegiatan Penelitian dan Pengembagan melalui : (1) penelitian pendahuluan, (2) perencanaan penelitian, (3) pengembangan produk awal, (4) uji produk awal oleh ahli bimbingan dan konseling, ahli media pembelajaran dan uji calon pengguna, dan (5) revisi hasil uji produk awal. Berdasarkan hasil uji produk awal menunjukkan bahwa produk panduan pelatihan teknik modeling simbolistermasuk dalam kategori sangat berguna, sangat layak, sangat tepat dan sangat patut, sehingga panduan pelatihan ini layak digunakan oleh konselor sekolah dalam memberikan layanan bimbingan kepada siswa dalam mengatasi kepedulian sosial siswa.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Modelling Simbolis, Kepedulian Sosial
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 300 Ilmu sosial > 302 Interaksi sosial
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Bimbingan Konseling
Depositing User: Perpustakaan Pusat Admin
Date Deposited: 29 Jun 2022 11:19
Last Modified: 29 Jun 2022 11:19
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Cahyaningrum, Vesti Dwi
UNSPECIFIED
Thesis advisor
Tawakkal, M. Iqbal
UNSPECIFIED
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/996

Actions (login required)

View Item
View Item