PENGARUH MEDIA QUIZWHIZZER SEBAGAI MEDIA EVALUASI PADA MATA PELAJARAN PAI DAN BUDI PEKERTI MATERI ZAKAT KELAS IX DI SMPN I SUMBERREJO BOJONEGORO

NOVI, DAMAYANTI (2024) PENGARUH MEDIA QUIZWHIZZER SEBAGAI MEDIA EVALUASI PADA MATA PELAJARAN PAI DAN BUDI PEKERTI MATERI ZAKAT KELAS IX DI SMPN I SUMBERREJO BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf

Download (301kB)
[thumbnail of AWALAN.pdf] Text
AWALAN.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (491kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (456kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (371kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (504kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (273kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (447kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Evaluasi adalah suatu proses bukan suatu hasil (produk). Hasil yang diperoleh dari kegiatan evaluasi adalah gambaran kualitas daripada sesuatu, baik yang menyangkut tentang nilai atau arti. Sedangkan kegiatan untuk sampai kepada pemberian nilai dan arti itu adalah evaluasievaluasi yang menarik dan inovatif sangat di minati para peserta didik di era gen Alpha ini. Salah satunya adalah evaluasi menggunakan media Quizwhizzer. Pendekatan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian Quasi Experiment ( Eksperimen Semu). Metode Quasi Experiment (Eksperimen semu) yaitu desain eksperimen yang mempunyai kelompok kontrol, tetapi tidak berfungsi sepenuhnya untuk mengontrol variabel-variabel luar yang mempengaruhi.masing-masing sample pada kelas kontrol dan kelas eksperimen berjumlah 30 peserta didik. Data penelitian ini, di hasilkan dari pretest dan posttest yang menggunakan 20 soal pilihan ganda. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi dan juga dokumentasi. Teknik analisis data meliputi uji validitas, uji hipotesis untuk mengetahui pengaruh yang signifikan pada sample. pretest dari kelompok kontrol nilai rata-ratanya, 50,50. Posttest kelas kontrol nilai rata-rata di peroleh 60,50. Sedangkan pada kelas eksperimen nilai pretest rata-rrata 50,00 dan nilai rata-rata posttest yaitu 87,50. Sehingga dapat ditarik kesimpulan terdapat perbedaan yang signifikan antara kelas IXH (kelas eksperimen) yang diberikan perlakuan/treatment dengan IXC (kelas kontrol) yang tidak diberikan perlakuan. Dan juga dapat dikatakan bahwa H0 ditolak dan H1 diterima dengan berarti terdapat pengaruh yang signifikan terhadap penggunaan aplikasi quizwhizzer sebagai media evaluasi pembelajaran PAI dan Budi pekerti.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Evaluasi, Media Quizwhizzer, pengaruh pembelajaran
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 200 Agama
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Novi Damayanti
Date Deposited: 19 Apr 2025 03:59
Last Modified: 19 Apr 2025 03:59
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
KHOIROTUS, SILFIYAH
NIDN2219049201
Thesis advisor
ALAIKA, ABDI MUHAMMAD
NIDN0719019301
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/7193

Actions (login required)

View Item
View Item