PENGEMBANGAN E-MODUL ALJABAR MUDAH DAN MENYENANGKAN (AMAN) BERBASIS PROFIL PELAJAR PANCASILA PADA MATERI ALJABAR

MA'WA, FEBI NURJANATUL (2024) PENGEMBANGAN E-MODUL ALJABAR MUDAH DAN MENYENANGKAN (AMAN) BERBASIS PROFIL PELAJAR PANCASILA PADA MATERI ALJABAR. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf

Download (357kB)
[thumbnail of AWALAN.pdf] Text
AWALAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (438kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (647kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (554kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (335kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (420kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (6MB) | Request a copy

Abstract

Berdasarkan kebijakan KEMENDIKBUDRISTEK, kurikulum yang digunakan saat ini adalah kurikulum Merdeka. Salah satu karakteristiknya adalah profil pelajar Pancasila yang terdiri dari enam elemen, yaitu beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia, berkebinekaan global, bergotong royong, mandiri, bernalar kritis, dan kreatif. Selain itu guru juga diharuskan bisa memanfaatkan teknologi dalam proses pembelajaran. Salah satu contohnya adalah dengan menggunakan media pembelajaran berupa E-Modul. Media pembelajaran E- Modul dibutuhkan di SMPN 6 Bojonegoro, karena berdasarkan hasil wawancara dengan salah satu guru mata pelajaran matematika disana Media yang digunakan hanya buku paket dan belum pernah menggunakan E-Modul. Selain itu, peserta didik kurang bisa memahami materi dari buku yang digunakan karena didalam buku tersebut tidak ada ringkasan materi sehingga menyebabkan nilai peserta didik dibawah standar kriteria ketuntasan minimal terutama pada materi aljabar.
Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui kevalidan dan kelayakan dari media pembelajaran E-Modul AMAN berbasis profil pelajar pancasila pada materi aljabar. Penelitian ini merupakan Research and Development (RnD) atau biasa disebut penelitian dan pengembangan. Model yang digunakan dalam penelitian ini adalah model pengembangan ADDIE yang terdiri dari lima tahap yaitu Analysis (analisis), Design (desain), Development (pengembangan), Implementation (implementasi), Evaluation (evaluasi). Novelty pada penelitian ini adalah terdapat enam elemen dari profil pelajar Pancasila pada E-Modul AMAN. Penelitian ini dilaksanakan di SMP Negeri 6 Bojonegoro di kelas VII A. Hasil pada penelitian ini adalah kevalidan media pembelajaran memperoleh skor 4,3 termasuk dalam kategori ”Media Sangat Valid” dan kelayakan media pembelajaran memperoleh skor 3,7 yang termasuk dalam kategori ”Media Layak”. Media pembelajaran E-Modul AMAN diharapkan dapat digunakan dalam proses pembelajaran maupun digunakan secara mandiri dan dapat diuji keefektifannya.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Media Pembelajaran, E-Modul, Profil Pelajar Pancasila, Aljabar, ADDIE
Subjects: 500 – Ilmu Pengetahuan > 510 Matematika > 510 Matematika
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Febi Nurjanatul Ma'wa
Date Deposited: 16 Aug 2024 05:38
Last Modified: 16 Aug 2024 07:53
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
SARI, ASTRID CHANDRA
NIDN0721059101
Thesis advisor
CINDARBUMI, FESTIAN
NIDN0709068903
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/6251

Actions (login required)

View Item
View Item