KEEFEKTIFAN PANDUAN PELATIHAN TEKNIK SELF-MANAGEMENT DALAM MENINGKATKAN KEMATANGAN KARIR SISWA MA BAHRUL ULUM

BUDI, HARIANTO (2024) KEEFEKTIFAN PANDUAN PELATIHAN TEKNIK SELF-MANAGEMENT DALAM MENINGKATKAN KEMATANGAN KARIR SISWA MA BAHRUL ULUM. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri Bojonegoro.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (69kB)
[thumbnail of AWALAN-.pdf] Text
AWALAN-.pdf

Download (586kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (296kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (510kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (463kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (608kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (373kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (380kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8MB) | Request a copy

Abstract

Tingkat kematangan karier rendah di daerah pedesaan dipicu dengan rendahnya ekonomi yang ada, sehingga mengakibatkan seorang siswa mengalami kekurangan motivasi diri dalam merancang sebuah karir yang sesuai dengan dirinya. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mengujikan keefektifan panduan pelatihan teknik self-management untuk meningkatkan kematangan karir siswa kelas XII di MA Bahrul Ulum Kepohbaru. Pelatihan tersebut untuk memudahkan siswa dalam meningkatkan karier nya. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif, dengan bentuk true-experiment desain Pretest-posttest control grub. Perolehan data dan Gambaran di lapangan mengenai penelitian ini peneliti menggunakan skala kematangan karier, wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian konseling sel-management dapat digunakan dalam meningkatkan kematangan karir siswa. Hal ini terbukti dengan perubahan Tingkat kematangan karier siswa mengalami peningkatan dalam Tingkat kematangan karir siswa sebelum dan sesudah melakukan proses konseling. Dibuktikan dengan hasil data yang diperoleh dari hasil post-test menujukan kelompok eksperimen dengan rata rata nilai 79,13% dengan rincian siswa kategori sedang (S) sebanyak 2 anak atau 25% sedangkan siswa kategori tinggi (T) sebanyak 11 anak atau 75%. Sedangkan kelompok kontrol dengan nilai rata rata 58,53% dengan rincian siswa sedang (S) sebanyak 11 anak atau 100 %. Perbedaan selisih nilai antara kelompok eksperimen dan kelompok kontrol sebanyak 20,6 %. Dengan hasil yang sudah ada yakni peningkatan terkait kematangan karir siswa dapat di simpulkan bahwa panduan petihan teknik self-management untuk meningkatkan kematangan karir siswa dinyatakan efektif dalam meningkatkan kematangan karir siswa.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Teknik Self-management, Kematangan Karier.
Subjects: 100 - Filsafat dan Psikologi > 100 Filsafat > 107 Pendidikan, penelitian, topik terkait filsafat
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Bimbingan Konseling
Depositing User: Budi HARIANTO
Date Deposited: 15 Aug 2024 03:23
Last Modified: 15 Aug 2024 03:23
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
CAHYANINGRUM, VESTI DWI
NIDN0715049401
Thesis advisor
EFENDI, YUSUF
NIDN0706018902
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/5497

Actions (login required)

View Item
View Item