ANALISIS PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN LEARNING MANAGEMENT SYSTEM (LMS) DALAM MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PAI DAN BUDI PEKERTI DI SMKN 5 BOJONEGORO

KHOIRIYAH, MAGHFIROTUL (2023) ANALISIS PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN LEARNING MANAGEMENT SYSTEM (LMS) DALAM MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PAI DAN BUDI PEKERTI DI SMKN 5 BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SUNAN GIRI.

[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf

Download (347kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (710kB)
[thumbnail of Awalan.pdf] Text
Awalan.pdf

Download (913kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (628kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (827kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (353kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (484kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Media pembelajaran merupakan alternatif dalam kegiatan belajar mengajar yang memudahkan guru pada proses penyampaian inti pembelajaran kepada siswa. Permasalahan yang sering dijumpai dalam pembelajaran adalah kurangnya minat belajar siswa. Untuk mengantisipasi hal tersebut, maka guru menerapkan media pembelajaran learning management system (LMS) sebagai upaya untuk meningkatkan minat belajar siswa agar lebih kreatif serta inovatif dalam proses belajar mengajar. Penelitian ini menggunakan pendekatan mixed method dan jenis penelitian exploratory sequential design dengan statistik parametrik dengan jumlah sampel 78 siswa. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi, angket, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data pada penelitian kualitatif meliputi reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Sedangkan teknik analisis data pada penelitian kuantitatif meliputi uji validitas dan reliabilitas untuk mengetahui baik tidaknya instrumen penelitian yang digunakan, uji normalitas untuk mengetahui data penelitian berdistribusi normal, uji homogenitas untuk mengetahui data sampel berasal dari populasi yang sama, dan uji hipotesis untuk mengetahui ada pengaruh yang signifikan pada sampel. Berdasarkan penelitian yang dilakukan, didapatkan hasil sebagai berikut: (1) penggunaan media pembelajaran learning management system (LMS) dalam meningkatkan minat belajar siswa pada mata pelajaran PAI dan Budi Pekerti di SMKN 5 Bojonegoro terdapat beberapa tahapan dalam proses pembelajaran, yaitu tahap perencanaan, tahap pembuatan konten, tahap publikasi konten, tahap pengajaran, dan tahap evaluasi. (2) faktor pendukung dari penggunaan media pembelajaran learning management system (LMS) dalam meningkatkan minat belajar siswa pada mata pelajaran PAI dan Budi Pekerti di SMKN 5 Bojonegoro adalah fitur yang terdapat pada LMS bersifat inovatif dan menarik. Sedangkan faktor penghambatnya yaitu server dan jaringan, serta human error. (3) analisis penggunaan media pembelajaran learning management system (LMS) dalam meningkatkan minat belajar siswa pada mata pelajaran PAI dan Budi Pekerti di SMKN 5 Bojonegoro memberikan pengaruh yang signifikan

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Media Pembelajaran Learning Management System (LMS), Minat Belajar Siswa, PAI dan Budi Pekerti.
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 207 Misi dan pendidikan agama
200 – Agama > 290 Agama lainnya > 297 Agama Islam, Bab-isme dan keyakinan Bahai
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Maghfirotul Khoiriyah
Date Deposited: 07 Sep 2023 07:24
Last Modified: 07 Sep 2023 07:24
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
MA'ARIF, M. JAUHARUL
NIDN21218097201
Thesis advisor
AZIZ, SU'UDIN
NIDN2121128602
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/2768

Actions (login required)

View Item
View Item