NAFISAH, FADLILATUN (2022) Meningkatkan Kemampuan Mengenal Warna Melalui Metode Eksperimen Permainan Permen Pelangi untuk Anak Usia 3-4 Tahun Pos Paud Suka Mandiri Desa Pelem Kecamatan Purwosari Bojonegoro. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.
COVER SKRIPSI.pdf
Download (25kB)
AWALAN.pdf
Download (1MB)
BAB I.pdf
Download (661kB)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (600kB) | Request a copy
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (674kB) | Request a copy
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (745kB) | Request a copy
BAB V.pdf
Download (435kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (486kB)
LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Kemajuan pendidikan pada zaman sekarang semakin pesat ternyata juga mempengaruhi pendidikan dari anak dulu dengan anak zaman sekarang. Kesan modern dari dunia pendidikan pada saat ini bisa dilihat dari pembelajaran yang lebih menarik dari sebelumnya. Pendidikan pada usia emas ( golden age ), anak harus mendapatkan penanganan yang tepat supaya anak tidak salah dalam tumbuh kembang mereka. Hal ini juga yang membuat peneliti untuk mengambil judul ini, agar anak bisa lebih kreatif lagi dalam hal eksperimen.Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik wawancara, angket, tes dan dokumentasi. Teknik analisis data meliputi uji validitas untuk mengetahui baik tidaknya instrumen penelitian yang digunakan, uji hipotesis untuk mengetahui ada pengaruh yang signifikan pada sampel.Berdasarkan penelitian yang dilakukan, didapatkan hasil sebagai berikut: (1) meningkatkan kemampuan kognitif anak dengan mengenal warna melalui metode eksperimen untuk anak usia 3-4 tahun di Pos PAUD Suka Mandiri Desa Pelem Kecamatan Purwosari Bojonegoro dapat disimpulkan bahwa anak mampu mengenal dengan menggunakan metode tersebut, (2) Proses yang dilakukan oleh peneliti mampu membuat anak merasa tertarik dengan menggunakan permainan permen pelangi dalam mengenalkan warna kepada anak usia dini,terdapat proses yang mereka lakukan yaitu dengan menata permen warna-warni menjadi lingkaran, setelah itu dituangkan air ketengah-tengah lingkaran tersebut, tunggu beberapa detik hingga air tersebut berubah menjadi pelangi, (3) dari hasil perhitungan yang peneliti lakukan peneliti mendapat kesimpulan bahwa penerapan metode eksperimen permainan permen pelangi mampu meningkatkan kemampuan kognitif dalam mengenal warna di Pos PAUD Suka Mandiri mencapai 89,23% dan itu termasuk kedalam kelompok 81% - 100% yang berarti hasilnya sangat baik untuk kisaran peningkatan kemampuan anak usia 3-4 tahun.
Item Type: | Thesis (Sarjana (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | MetodeEksperimen, Mengenal Warna, Perkembangan Kognitif, AnakUsia Dini MetodeEksperimen, Mengenal Warna, Perkembangan Kognitif, AnakUsia Dini Metode eksperimen,Mengenal warna,Perkembangan kognitif dan anak usia dini |
Subjects: | 700 - Seni dan Rekreasi > 750 Seni lukis > 752 Seni warna |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Islam Anak Usia Dini |
Depositing User: | Fadlilatun Nafisah |
Date Deposited: | 05 Nov 2022 01:46 |
Last Modified: | 05 Nov 2022 01:46 |
Contributors (Pembimbing / Pengarah): | Contribution Name NIDN Thesis advisor Kusna, Siti Labiba labiba@unugiri.ac.id Thesis advisor Fikri, M. Tsaqibul tsaqibul@sunan-giri.ac.id |
URI: | https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/2211 |