PENGARUH PERAN POLA ASUH PERMISIF ORANG TUA DAN SELF REGULATION TERHADAP PERENCANAAN KARIR SISWA DI SMPN KENDURUAN 1 TUBAN

KHOLIFAH, SITI (2022) PENGARUH PERAN POLA ASUH PERMISIF ORANG TUA DAN SELF REGULATION TERHADAP PERENCANAAN KARIR SISWA DI SMPN KENDURUAN 1 TUBAN. Sarjana (S1) thesis, UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SUNAN GIRI.

[thumbnail of cover.pdf] Text
cover.pdf

Download (131kB)
[thumbnail of awalan.pdf] Text
awalan.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (316kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (501kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Sekolah Menengah Pertama (SMP) merupakan jenjang pendidikan menengah yang mulai merencanakan karir kedepanya, pada usia ini biasanya siswa sudah menghadapi beberapa problem yang beragam, karena pada masa ini siswa SMP masih belum memiliki pendirian yang kuat. Seperti yang disampaikan oleh guru BK yang ada di SMP Negeri Kenduruan I yang merasa kebingungan untuk menentukan perencaan karir dengan baik, mereka belum memiliki informasi yang banyak tentang karir, baik itu sekolahan lanjutan, peminatan pendidikan dan juga pekerjaan. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui peran dan berfokus pada pola asuh permisif orang tua dan self regulation yang memperngaruhi perencanaan karir.
Penelitian ini menggunakan jenis penelitian korelasi ex post facto dengan pendekatan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pola asuh permisif orang tua memiliki pengaruh yang signifikan yang rendah signifikasinya berjumlah 322, dan untuk variabel self regulation menunjukan memiliki nilai signifikasi yang tinggi sebesar 446.
Sedangkan untuk Hasil dari uji analisis regresi berganda diketahui koefisien corelation sebesar 0.567 berarti pola asuh permisif orangtua dan self regulation dengan perencanaan karir adalah berhubungan.Tingkat kekuatan hubungan dilihat dari R square berjumlah 0.334 artinya pola asuh permisif orangtua dan self regulation bersamaan memberikan pengaruh terhadap perencanaan karir sebesar 33,4% (sedang).

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Pola Asuh, Self regulation, Perencanaan Karir
Subjects: 100 - Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi (ilmu jiwa) > 158 Psikologi terapan > 158.3 Counseling/Psikologi Konseling, Penyuluhan, Pemberian Nasihat
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Bimbingan Konseling
Depositing User: Siti Kholifah
Date Deposited: 16 Oct 2022 13:28
Last Modified: 07 Dec 2022 06:43
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
UNSPECIFIED
DISTIRA, RISKI PUTRA AYU
UNSPECIFIED
UNSPECIFIED
SETYONINGSIH, YUNITA DWI
UNSPECIFIED
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/1568

Actions (login required)

View Item
View Item