PARADIGMA MASYARAKAT TERHADAP GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) DI DESA SIWALAN KECAMATAN SUGIHWARAS KABUPATEN BOJONEGORO

KHOLIFAH, SITI NUR (2021) PARADIGMA MASYARAKAT TERHADAP GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) DI DESA SIWALAN KECAMATAN SUGIHWARAS KABUPATEN BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri Bojonegoro.

[thumbnail of AWAL.pdf] Text
AWAL.pdf

Download (793kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (671kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (879kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (501kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (573kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (492kB)
[thumbnail of lampiran.pdf] Text
lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (886kB) | Request a copy

Abstract

Paradigma merupakan sebuah penilaian atau pandangan seseorang terhadap suatu fenomena yang ada. Penelitian ini merupakan penelitian yang berupaya mendeskripsikan pandangan dan Paradigma masyarakat terhadap guru Pendidikan Agama Islam di Desa Siwalan Kecamatan Sugihwaras. Dalam penelitian ini terfokus pada satu pelapisan masyarakat saja, yaitu masyarakat kaum petani. Permasalahan dan pertanyaan yang ingin diungkap dalam penelitaian ini adalah 1. Bagaimana paradigma masyarakat terkhusus masyarakat petani terhadap guru Pendidikan Agama Islam. 2. Bagaimana penghormatan masyarakat terhadap guru Pendidikan Agama Islam. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan meliputi teknik observasi partisipatif, teknik wawancara mendalam dan dokumentasi. Teknik analisis data meliputi reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan, pengecekan keabsahan temuannya dilakukan dengan cara keikut sertaan peneliti. Teknik triangulasi dengan menggunakan berbagai sumber, teori, dan metode, dan ketekunan pengamatan. Informan peneliti yaitu Kepala Desa Siwalan, Masyarakat Desa Siwalan yang berprofesi sebagai petani. Berdasarkan penelitian tersebut ditemukan data bahwa : 1) Paradigma masyarakat terhadap Guru Pendidikan Agama Islam di Desa Siwalan Kecamatan Sugihwaras Kabupaten Bojonegoro, sudah masuk dalam kategori baik, disiplin/sering hadir tepat waktu, pandai berbaur, dekat dengan masyarakat, dan masyarakat menganggap bahwa Guru Pendidikan Agama Islam memiliki keilmuan tentang Agama islam yang lebih tinggi dibanding masyarakat. 2)Penghormatan masyarakat terhadap Guru Pendidikan Agama Islam di Desa Siwalan Kecamatan Sugihwaras Kabupaten Bojonegoro bisa ditempatkan diposisi yang terhormat, Hal itu dikarenakan dapat memberi keteladanan yang baik, disipilin dan adanya kesadaran masyarakat Desa Siwalan tentang arti penting Guru Pendidikan Agama Islam untuk dihormati dan dimulyakan.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Paradigma, Masyarakat Desa, Guru Pendidikan Agama Islam
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371 Sekolah dan aktivitasnya; pendidikan khusus
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Perpustakaan Pusat Admin
Date Deposited: 12 May 2022 02:58
Last Modified: 12 May 2022 02:58
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Minarti, Sri
UNSPECIFIED
Thesis advisor
Miftah, Zaini
UNSPECIFIED
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/841

Actions (login required)

View Item
View Item