PENGARUH KEGIATAN KELOMPOK KERJA GURU (KKG) TERHADAP KREATIVITAS MENGAJAR GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) SEKOLAH DASAR (SD) DI KECAMATAN KENDURUAN KABUPATEN TUBAN

NIKMAH, MIKATUN (2021) PENGARUH KEGIATAN KELOMPOK KERJA GURU (KKG) TERHADAP KREATIVITAS MENGAJAR GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) SEKOLAH DASAR (SD) DI KECAMATAN KENDURUAN KABUPATEN TUBAN. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri Bojonegoro.

[thumbnail of Awalan.pdf] Text
Awalan.pdf

Download (762kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (284kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (414kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (294kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (576kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (170kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Kreativitas merupakan kemampuan untuk mencipta, dimana seorang guru harus menciptakan sesuatu hal untuk menarik minat belajar siswa, mempermudah pemahaman dan untuk memecahkan permasalahan yang terjadi di dunia pendidikan, salah satunya hasil belajar yang rendah. Kreativitas guru dapat berupa merancang dan menyiapkan bahan ajar seperti fotocopyan, kemudian pengelolaan kelas dimana seseorang guru dapat mengubah posisi duduk setiap siswa, kemudian penggunaan metode, seseorang guru harus kreatif menggabungkan beberapa metode supaya murid tidak merasakan bosan atau jenuh pada saar proses pembelajaran. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah (1) Bagaimana kegiatan KKG PAI SD di Kecamatan Kenduruan Kabupaten Tuban, (2) Bagaimana kreativitas mengajar guru PAI SD di Kecamatan Kenduruan Kabupaten Tuban, (3) Adakah pengaruh kegiatan KKG terhadap kreativitas mengajar guru PAI SD di Kecamatan Kenduruan Kabupaten Tuban Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Guru Pendidikan Agama Islam Kecamatan Kenduruan kabupaten Tuban. Mengingat jumlah populasi dalam penelitian ini kurang 100 orang maka peneliti mengambil keseluruhuan dari populasi. Sehingga penelitian ini merupakan penelitian populasi. Dalam penelitian ini pengumpulan data menggunakan wawancara untuk mengetahui kegiatan kelompok kerja guru, angket untuk mengetahui pengaruh kegiatan kelompok kerja guru terhadap kreativitas mengajar guru pendidikan agama Islam. Hasil Penelitian ini adalah terdapat pengaruh Kegiatan Kelompok Kerja Guru (KKG) Terhadap Kreativitas Mengajar Guru Pendidikan Agama Islam (PAI), hasil yang diperoleh sebesar 0,6547. Dimana nilai signifikasi lebih besar dari pada “r” tabel, baik pada taraf signifikasi 5% maupun pada taraf signifikasi 1%

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Kelompok Kerja Guru , Kreativitas Mengajar Guru Pendidikan Agama Islam
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 370 Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Perpustakaan Pusat Admin
Date Deposited: 22 Apr 2022 02:36
Last Modified: 22 Apr 2022 02:36
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Ma'arif, M. Jauharul
UNSPECIFIED
Thesis advisor
BURHANUDDIN, HAMAM
UNSPECIFIED
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/741

Actions (login required)

View Item
View Item