EFEKTIVITAS PENGGUNAAN BAHAN AJAR DIGITAL DAN BUKU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM BUDI PEKERTI DALAM MENDUKUNG PEMBELAJARAN SISWA DI SMKN 1 RENGEL TUBAN

MUHTAROM, ARIF NURHUDA (2024) EFEKTIVITAS PENGGUNAAN BAHAN AJAR DIGITAL DAN BUKU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM BUDI PEKERTI DALAM MENDUKUNG PEMBELAJARAN SISWA DI SMKN 1 RENGEL TUBAN. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (530kB)
[thumbnail of AWALAN.pdf] Text
AWALAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (653kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (657kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III (1).pdf] Text
BAB III (1).pdf
Restricted to Registered users only

Download (803kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (929kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (497kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (607kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (736kB) | Request a copy

Abstract

Perkembangan teknologi dan ilmu pengetahuan yang semakin maju, telah mewarnai dunia Pendidikan. Salah satu bentuk penerapan media teknologi yang dilakukan adalah penerapan buku digital. Dari beberapa sekolah yang telah menerapkan penggunaan buku digital sebagai media pembelajaran adalah SMKN 1 Rengel yang merupakan salah satu sekolah yang memiliki volume penggunaan lebih tinggi dibandingkan sekolah lainnya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan penggunaan dan efektivitas bahan ajar digital dan dan buku Pendidikan agama islam dan budi pekerti dalam. Metode yang dipakai dalam penelitian ini merupakan metode kuantitatif dengan model eksperimen. Teknik analisis data dilakukan menggunakan SPSS 24.0 for windows dengan uji t (One Sample T-test).
Penerapan penggunaan bahan ajar buku digital dan buku dan buku Pendidikan agama islam dan budi pekerti dalam meliputi 3 tahapan: tahap pertama adalah perencanaan, tahap kedua adalah pelaksanaan atau implementasi dan tahap ketiga adalah evaluasi. Evektifitas penggunaan bahan ajar digital dan buku dan buku Pendidikan agama islam dan budi pekerti dalam dengan uji hipotesis dalam penelitian ini menunjukkan nilai yang sama antara penggunaan buku digital dan buku Pendidikan agama islam dan budi pekerti dalam. Sedangkan efektivitas dari hasil uji tes soal menunjukkan bahwa nilai rata-rata buku digital lebih besar daripada dan buku Pendidikan agama islam dan budi pekerti dalam dengan nilai yakni kelas eksperimen sebesar 64,5 sedangkan kelas kontrol sebesar 61,4

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Buku Digital, Buku Paket, Pembelajaran Siswa
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 200 Agama
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Arif Nurhuda Muhtarom
Date Deposited: 22 Apr 2025 01:59
Last Modified: 22 Apr 2025 01:59
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
AUFA, ARI ABI
NIDN2107057802
Thesis advisor
NIHAYAH, HAMIDATUN
NIDN2124028403
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/7239

Actions (login required)

View Item
View Item