MUNFAATUN, SITI (2021) PERAN PERMAINAN TRADISIONAL SLUKU-SLUKU BATHOK DALAM KEMAMPUAN KECERDASAN KINESTETIK ANAK USIA 5-6 TAHUN RA MIFTAHUL HUDA PENGKOL TAMBAKREJO BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri Bojonegoro.
COVER.pdf
Download (163kB)
AWALAN.pdf
Download (565kB)
BAB 1 .pdf
Download (424kB)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only
Download (314kB) | Request a copy
BAB 3 .pdf
Restricted to Registered users only
Download (382kB) | Request a copy
BAB 4 .pdf
Restricted to Registered users only
Download (728kB) | Request a copy
BAB 5.pdf
Download (275kB)
LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Download (739kB) | Request a copy
Abstract
Pendidikan mempunyai fungsi untuk mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang mempunyai tujuan untuk mengembangkan potensi peserta didik. Usia dini merupakan usia yang sangat berpengaruh pada perkembangan. Kecerdasan kinestetik pada usia dini sangatlah dibutuhkan. Proses bermain merupakan salah satu kegiatan yang sangat disukai oleh anak. Banyaknya anak pada zaman sekarang yang lebih mengutamakan permainan modern dan dapat mengakibatkan dampak negative pada anak. Oleh karena itu Lembaga RA Miftahul Huda Pengkol Tambakrejo Bojonegoro. Permasalahan yang dikaji adalah: 1) Bagaimana peran permainan tradisional sluku-sluku bathok dalam kemampuan kecerdasan kinestetik anak usia 5-6 Tahun RA Miftahul Huda Pengkol Tambakrejo Bojonegoro? 2) Apa saja faktor pendukung dan penghambat Permainan Tradisional Sluku-Sluku Bathok Dalam pengembangan Kemampuan Kecerdasan Kinestetik Anak Usia 5-6 Tahun RA Miftahul Huda Pengkol Tambakrejo Bojonegoro? Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif, dengan analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan, sehingga data-data yang diperoleh akan menghasilkan data-data deskriptif yang bersifat alamiah. Adapun teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Untuk keabsahan data menggunakan tringulasi dengan sumber, teknik dan waktu. Hasil penelitian menunjukkan: 1) Peran permainan tradisional sluku sluku bathok dalam kemampuan kecerdasan kinestetik anak usia 5-6 Tahun RA Miftahul Huda Pengkol Tambakrejo Bojonegoro yaitu sebagai alat atau fasilitator; 2) faktor pendukung dalam permainan tradisional sluku-sluku bathok dalam kemampuan kecerdasan kinestetik anak usia 5-6 Tahun RA Miftahul Huda Pengkol Tambakrejo Bojonegoro adalah adanya fasilitas yang diberikan dan adanya kemauan peserta didik. Serta faktor penghambat: yang terdiri dari faktor Yaitu dari fasilitas yang berupa kurangnya tenaga pengajar yang tidak memadai dengan jumlahnya peserta didik.
Item Type: | Thesis (Sarjana (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Peran, Permainan Tradisional, Kecerdasan Kinestetik |
Subjects: | 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371 Sekolah dan aktivitasnya; pendidikan khusus |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Islam Anak Usia Dini |
Depositing User: | Perpustakaan Pusat Admin |
Date Deposited: | 20 Apr 2022 06:23 |
Last Modified: | 20 Apr 2022 06:23 |
Contributors (Pembimbing / Pengarah): | Contribution Name NIDN Thesis advisor Ulfa, Ulfa UNSPECIFIED Thesis advisor UTSMAN, AHMAD FARID UNSPECIFIED |
URI: | https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/709 |