PENGARUH KEGIATAN EKSTRAKURIKULER KESENIAN HADROH DALAM MENANAMKAN KARAKTER RELIGIUS PADA ANAK RA AL FALAH DESA SARIREJO KECAMATAN BALEN KABUPATEN BOJONEGORO

ROSYIDAH, NITA MUALLIMATUR (2024) PENGARUH KEGIATAN EKSTRAKURIKULER KESENIAN HADROH DALAM MENANAMKAN KARAKTER RELIGIUS PADA ANAK RA AL FALAH DESA SARIREJO KECAMATAN BALEN KABUPATEN BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of 1. cover.pdf] Text
1. cover.pdf

Download (352kB)
[thumbnail of 2. awalan.pdf] Text
2. awalan.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 4. BAB II.pdf] Text
4. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (737kB) | Request a copy
[thumbnail of 5. BAB III.pdf] Text
5. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (710kB) | Request a copy
[thumbnail of 6. BAB IV.pdf] Text
6. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of 7. BAB V.pdf] Text
7. BAB V.pdf

Download (576kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (370kB)
[thumbnail of 9. LAMPIRAN.pdf] Text
9. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Kemajuan zaman yang begitu pesat harus berbanding lurus dengan karakter religius yang tinggi pula. Menimbang hal tersebut, peneliti melakukan penelitian ini yang didasari oleh kekhawatiran akan karakter religius anak. Yang mana dengan segala bentuk perkembangan teknologi yang sangat pesat ini, sehingga menjadikan ekstrakurikuler sebagai benteng dasar dalam penanaman karakter religius pada anak
di RA Al Falah Desa Sarirejo Kecamatan Balen Kabupaten Bojonegoro.Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif. Penelitian ini merupakan penelitian Ex Post Facto karena variabel bebas dalam penelitian ini tidak dikendalikan atau diperlakukan khusus melainkan hanya mengungkap fakta berdasarkan pengukuran gejala yang telah ada pada diri responden sebelum penelitian ini dilaksanakan. Teknik analisis data yang digunakan berupa uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas dan uji hipotesis. Hasil dari penelitian ini adalah terdapat pengaruh dari kegiatan
ekstrakurikuler hadroh dalam menanamkan karakter religius anak RA Al Falah Desa Sarirejo Kecamatan Balen Kabupaten Bojonegoro, dan menghasilkan nilai signifikansi sebesar 0.060 > 0.050. Nilai ini dapat diartikan dengan penolakan H0
dan penerimaan Ha. Berdasarkan nilai tersebut, dapat disimpulkan bahwa ekstrakulikuler hadroh memiliki pengaruh terhadap penanaman karakter religius anak di RAAl Falah Desa Sarirejo Kecamatan Balen Kabupaten Bojonegoro.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Ektrakulikuler, Kesenian Hadroh, Karakter, Religi
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 640 Manajemen rumah dan keluarga > 649 Pengasuhan anak; perawatan di rumah bagi para penyandang cacat dan penyakit > 649.7 Moral and Character Training/Pelatihan Pembentukan Moral dan Karakter untuk Anak-anak
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Islam Anak Usia Dini
Depositing User: NITA MUALLIMATUR ROSYIDAH
Date Deposited: 17 Sep 2024 03:00
Last Modified: 17 Sep 2024 03:00
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
ULFA, ULFA
NIDN2121067401
Thesis advisor
FIKRI, M. TSAQIBUL
NIDN2108089201
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/6758

Actions (login required)

View Item
View Item