IMPLEMENTASI EKSTRAKURIKULER PRAMUKA UNTUK MENAMBAH MINAT BELAJAR PADA MATA PELAJARAN PAI DAN BUDI PEKERTI SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 BLULUK LAMONGAN

NASRULLAH, AHMAD IBNU ARLYA (2024) IMPLEMENTASI EKSTRAKURIKULER PRAMUKA UNTUK MENAMBAH MINAT BELAJAR PADA MATA PELAJARAN PAI DAN BUDI PEKERTI SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 BLULUK LAMONGAN. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (342kB)
[thumbnail of AWALAN.pdf] Text
AWALAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (489kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (485kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (362kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (407kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (274kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (404kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Pendidikan karakter menjadi salah satu fokus utama dalam pendidikan nasional di Indonesia. Salah satu upaya untuk menanamkan nilai-nilai karakter pada siswa adalah melalui ekstrakurikuler pramuka. Ekstrakurikuler pramuka memiliki potensi untuk menumbuhkan minat belajar siswa pada mata Pelajaran PAI dan budi pekerti, yang merupakan mata pelajaran yang berfokus pada pengembangan karakter dan nilai-nilai agama. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi ekstrakurikuler pramuka untuk menambah minat belajar pada mata pelajaran PAI dan budi pekerti siswa kelas VII di SMP Negeri 1 Bluluk Lamongan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data dianalisis dengan menggunakan teknik analisis data kualitatif model Miles dan Huberman.Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi ekstrakurikuler pramuka di SMP Negeri 1 Bluluk telah dilakukan dengan cukup baik. Terdapat beberapa faktor yang mendukung implementasi ekstrakurikuler pramuka, yaitu: (1) materi kegiatan pramuka yang di integrasikan dengan nilai-nilai PAI dan budi pekerti; (2) metode pembelajaran yang menarik dan variatif; (3) kompetensi pembina pramuka yang memadai; (4) dukungan sekolah dan orang tua. Namun, implementasi ekstrakurikuler pramuka terdapat beberapa faktor penghambat, yaitu: (1) keterbatasan waktu dan sumber daya; (2) kurangnya variasi dalam materi dan kegiatan pramuka; (3) kurangnya kordinasi dan Kerjasama antar pihak; (4) kurangnya minat dan motivasi siswa trhadap pramuka.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Implementasi, Ekstrakurikuler Pramuka, Minat Belajar
Subjects: 200 – Agama > 290 Agama lainnya > 297 Agama Islam, Bab-isme dan keyakinan Bahai
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Ahmad Ibnu Arlya Nasrullah
Date Deposited: 14 Sep 2024 02:42
Last Modified: 14 Sep 2024 02:42
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Ma'arif, M. Jauharul
NIDN2128097201
Thesis advisor
Azmi, Ahmad Rifqi
NIDN0717049205
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/6722

Actions (login required)

View Item
View Item