PENGEMBANGAN E-MODUL MATEMATIKA BERBASIS PROBLEM SOLVING MENGGUNAKAN LIVEWORKSHEETS MATERI STATISTIKA

PUTRI, MIRA AVIVA ANISA (2024) PENGEMBANGAN E-MODUL MATEMATIKA BERBASIS PROBLEM SOLVING MENGGUNAKAN LIVEWORKSHEETS MATERI STATISTIKA. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (40kB)
[thumbnail of AWALAN.pdf] Text
AWALAN.pdf

Download (702kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (328kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (501kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (492kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (299kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (385kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) digunakan dalam Penerapan
kurikulum Merdeka pada saat kegiatan pembelajaran berlangsung. Pemanfaatan
TIK salah satunya dengan menggunakan E-Modul sebagai media pembelajaran,
penggunaan E-Modul menjadikan kegiatan pembelajaran dinilai lebih efektif
dikarenakan E-Modul bisa diakses dimana saja dan kapan saja oleh peserta didik.
Metode Student Centered Learning (SCL) sesuai dengan penerapan kurikulum
merdeka dan model pembelajaran berbasis problem solving sesuai dengan SCL. Hal
tersebut dapat dilakukan dengan memanfaatkan liveworksheets untuk
mengembangkan E-Modul, karena banyak fitur yang ada di liveworksheets dapat
digunakan untuk menarik perhatian peserta didik dan interaktif ketika pembelajaran
berlangsung.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kevalidan dan kelayakan
E-Modul berbasis problem solving menggunakan liveworksheets pada materi
statistika. Penelitian ini merupakan jenis penelitian dan pengembangan atau
research and development (R&D) dengan model pengembangan 4D yaitu
Pendefinisian (Define), Perancangan (Design), Pengembangan (Develop), dan
Penyebaran (Disseminate) tetapi pada penelitian ini tanpa tahap penyebaran
(Disseminate). Novelty dari penelitian ini adalah terdapat 4 tahapan problem
solving atau penyelesaian masalah pada E-Modul. Hasil penelitian menunjukkan
bahwa media pembelajaran E-Modul dinyatakan sangat valid oleh dua ahli E-Modul
dengan skor rata-rata 4,8 dan media pembelajaran E-Modul dinyatakan sangat layak
dengan hasil angket yang menunjukan skor rata-rata 4,3. Simpulan penelitian ini
adalah media E-Modul matematika berbasis problem solving menggunakan
liveworksheets pada materi statistika sangat valid dan sangat layak digunakan dalam
pembelajaran matematika.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: E-Modul, Problem Solving, Liveworksheets, Statistika
Subjects: 500 – Ilmu Pengetahuan > 510 Matematika > 510 Matematika
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Mira Aviva Anisa Putri
Date Deposited: 16 Aug 2024 03:46
Last Modified: 16 Aug 2024 03:46
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
SARI, ASTRID CHANDRA
NIDN0721059101
Thesis advisor
CINDARBUMI, FESTIAN
NIDN0709068903
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/6173

Actions (login required)

View Item
View Item