Evektivitas Konseling Kelompok dengan Teknik Cognitive Behavior Therapy (CBT) untuk Mengurangi Perilaku Phubbing Siswa MA Islamiyah Balen

NURIA, JULIKA TRI (2024) Evektivitas Konseling Kelompok dengan Teknik Cognitive Behavior Therapy (CBT) untuk Mengurangi Perilaku Phubbing Siswa MA Islamiyah Balen. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (63kB)
[thumbnail of AWALAN .pdf] Text
AWALAN .pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (461kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (596kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (576kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (306kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (538kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8MB) | Request a copy

Abstract

Penggunaan gadget yang berlebihan dapat mempengaruhi perilaku yang mengarah pada perilaku menyimpang, seperti siswa yang tidak memperhatikan keadaan sekitar, mengabaikan orang lain atau lawan bicara saat berinteraksi dengan lebih memperhatikan smartphonnya, sehingga menyebabkan munculnya perilaku phubbing. Phubbing adalah perilaku individu yang mengabaikan orang lain di lingkungan sosial dengan memperhatikan smartphone dan tidak berbicara dengan mereka secara langsung. Penelitian ini bertujuan untuk melihat tingkat efektivitas konseling kelompok dengan teknik cognitive behavior therapy dalam mengurangi perilaku phubbing siswa MA Islamiyah Balen. Metode penelitian ini kuantitatif pre-eksperimental design dengan one group pretest–posttest design. Populasi penelitian adalah seluruh siswa MA Islamiyah Balen dengan jumlah 150 siswa, penentuan sampel menggunakan tabel Stephen Issac & William B. Michael dengan hasil 105 sampel. Pengumpulan data menggunakan instrumen phubbing dengan teknik purposive sampling untuk memilih satu kelompok (7 siswa) yang memiliki tingkat phubbing tinggi. Data dianalisis menggunakan uji normalitas shapiro-wilk, danuji paired sampel T-test dengan bantuan SPSS 16.0. Hasil penelitian menunjukkan nilai signifikansi uji Paired sample T-test(2-tailed) adalah 0,000 < 0,05 dengan arti hipotesis nol (Ho) diterima dan hipotesis alternatif (Ha) ditolak, sehingga dapat dinyatakan terdapat pengaruh yang bermakna terhadap perbedaan perlakuan yang diberikan pada pretest dan posttest.Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa ditemukan adanya perubahan atau penurunan tingkat phubbing dengan penerapan konseling kelompok teknik cognitive behavior therapy pada siswa MA Islamiyah Balen.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Konseling Kelompok, Cognitive Behavior Therapy,Phubbing
Subjects: 100 - Filsafat dan Psikologi > 100 Filsafat > 100 Filsafat dan psikologi
100 - Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi (ilmu jiwa) > 150 Psikologi (ilmu jiwa)
100 - Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi (ilmu jiwa) > 158 Psikologi terapan
100 - Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi (ilmu jiwa) > 158 Psikologi terapan > 158.3 Counseling/Psikologi Konseling, Penyuluhan, Pemberian Nasihat
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Bimbingan Konseling
Depositing User: Julika Tri Nuria
Date Deposited: 15 Aug 2024 08:46
Last Modified: 15 Aug 2024 08:46
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Distira, Riski Putra Ayu
NIDN0702019301
Thesis advisor
Efendi, Moh. Yusuf
NIDN0706018902
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/6036

Actions (login required)

View Item
View Item