PENGEMBANGAN MODEL DUKUNGAN TEMAN SEBAYA BERBASIS INTERACTIVE DIGITAL STORYTELLING (IDS) UNTUK MEREDUKSI SOCIAL ANXIETY PADA ATLET PAGAR NUSA BOJONEGORO

Wahyu S., Fahma Lucky Nur (2023) PENGEMBANGAN MODEL DUKUNGAN TEMAN SEBAYA BERBASIS INTERACTIVE DIGITAL STORYTELLING (IDS) UNTUK MEREDUKSI SOCIAL ANXIETY PADA ATLET PAGAR NUSA BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (160kB)
[thumbnail of AWALAN.pdf] Text
AWALAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (557kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (969kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (814kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (458kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (482kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (11MB) | Request a copy

Abstract

Dalam persaingan atlet factor utama yang memengaruhi kondidi fisik atlet adalah mental. Ketika atlet ditargetkan harus mendapat haisil terbaik, justru menjadi tekanan mental dan mengakibatkan kecemasan sehingga staminanya menurun. Hasil penelitian menunjukkan prosentase Social Anxiety atlet mencapai 63% (Oktaviani et al., 2021). Sementara atlet juga memilikii tingkat Social Anxiety yang tinggi yaitu berada di 8,2% di kategori sangat tinggi, dan 74,6% di kategori sedang, dan 17,2% di kategori rendah. Sebagian besar atlet sering mengalami Social Anxiety terutama saat menghadapi pertandingan. Dampak Social Anxiety pada saat atlet akan bertanding adalah penurunan fisik, mental dan kepercayaan diri pada atlet tersebut. Hal itu membuat penurunan yang sangat drastis atau perfoma atlet menjadi tidak maksimal dan berakhir dengan kekalahan. Penelitian ini bertujuan untuk mereduksi social anxiety pada atlet. Penelitian ini menggunakan desain penelitian dan pengembangan atau Research and Development (R&D). Berdasarkan hasil penelitian, didapatkan bahwa model dukungan teman sebaya berbasis IDS efektif dalam mereduksi social anxiety atlet Pagar Nusa Bojonegoro. Hasil penilaian uji ahli BK, ahli praktisi BK sekolah, dan calon pengguna produk diperoleh bahwa model dukungan teman sebaya berbasis IDS untuk mereduksi social anxiety atlet Pagar Nusa Bojonegoro dapat diimplementasikan oleh konselor.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Dukungan Teman Sebaya, IDS, Social Anxiety
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 300 Ilmu sosial > 300 Ilmu sosial
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Bimbingan Konseling
Depositing User: Fahma Lucky Nur Wahyu S
Date Deposited: 21 Sep 2023 03:04
Last Modified: 21 Sep 2023 03:04
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Novitasari, Zeti
NIDN0711118702
Thesis advisor
Rachmawati, Ulvina
NIDN0705069006
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/4512

Actions (login required)

View Item
View Item