HUBUNGAN STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN POLA ASUH PERMISIF DENGAN KEPERCAYAAN DIRI SISWA KELAS VIII MTS AL FALAH BANGILAN TUBAN

HAKIM, M NUR (2023) HUBUNGAN STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN POLA ASUH PERMISIF DENGAN KEPERCAYAAN DIRI SISWA KELAS VIII MTS AL FALAH BANGILAN TUBAN. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (93kB)
[thumbnail of AWALAN.pdf] Text
AWALAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Kepercayaan diri adalah suatu keyakinan dan sikap pada diri individu terhadap kemampuan yang ada pada dirinya dengan menerima secara apa adanya baik yang bersifat positif maupun yang bersifat negatif yang mana hal tersebut dapat dibentuk dan dipelajari melalui proses belajarnya. Penelitian ini memiliki tujuan diantaranya (1) untuk mengetahui hubungan status sosial ekonomi orang tua dengan kepercayaan diri siswa MTs Al Falah Bangilan Tuban. (2) Untuk mengetahui hubungan pola asuh permisif dengan kepercayaan diri siswa kelas VIII MTs Al Falah Bangilan Tuban. (3) Untuk mengetahui hubungan bersama antara status sosial ekonomi orang tua dan pola asuh permisif dengan kepercayaan diri siswa kelas VIII MTs Al Falah Bangilan Tuban. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif menggunakan desain korelasi ex post facto yangg merupakan penelitian yang tidak bisa secara langsung memanipulasi dan mengendalikan suatu variabel atau lebih. Berdasarkan hasil analis data dari penelitian yang dilakukan maka diketahui nilai signifikasi F Change sebesar 0,000 atau < 0,05 maka dapat dikatkan bahwa antara status sosial ekonomi orang tua dan pola asuh permisif dengan kepercayaan diri siswa berhubungan secara bersama-sama. Adapun keeratan hubungan antara status sosial ekonomi orang tua dan pola asuh permisif dengan kepercayaan diri siswa memiliki koefisien korelasi sebesar 0,991 yang artinya memiliki derajad hubungan sangat kuat.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Status Sosial Ekonomi Orang Tua, Pola Asuh Permisif, Kepercayaan Diri Siswa
Subjects: 100 - Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi (ilmu jiwa) > 158 Psikologi terapan > 158.3 Counseling/Psikologi Konseling, Penyuluhan, Pemberian Nasihat
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Bimbingan Konseling
Depositing User: M Nur Hakim
Date Deposited: 18 Sep 2023 04:28
Last Modified: 18 Sep 2023 04:28
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
DISTIRA, RISKI PUTRA AYU
NIDN0702019301
Thesis advisor
TAWAKKAL, M IQBAL
NIDN0707038802
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/4315

Actions (login required)

View Item
View Item