Zuhri, Saifuddin (2023) UPAYA MENINGKATKAN AKURASI PASSING SEPAK BOLA MENGGUNAKAN METODE DRILL PADA SISWA KELAS V SDN WALERAN 1 GRABAGAN TUBAN. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.
Cover.pdf
Download (456kB)
Awalan.pdf
Download (1MB)
Bab I.pdf
Download (689kB)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (1MB) | Request a copy
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (918kB) | Request a copy
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (1MB) | Request a copy
Bab V.pdf
Download (440kB)
Daftar Pustaka.pdf
Download (444kB)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Kemampuan passing dalam permainan sepak bola siswa kelas V SDN Walera 1 masih rendah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil belajar passing sepak bola melalui metode drill. Metode yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas, dengan subjek penelitian siswa kelas V SDN Waleran 1 yang berjumlah 23 siswa. Urutan kegiatan penelitian ini mencakup (1) perencanaan, (2) pelaksanaan, (3) pengamatan, (4) refleksi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada siklus I nilai ketuntasannya adalah 65%, dan pada siklus II menjadi 96%. Nilai rata-rata ketrampilan passing juga meningkat, yaitu pada siklus I adalah 70, pada siklus II menjadi 78, dapat disimpulkan penelitian sudah berhasil dengan baik, sesuai kriteria ketuntasan minimal yang telah ditetapkan, dan sesuai dengan tujuan pembelajaran yaitu upaya meningkatkan hasil belajar passing melalui metode drill pada siswa kelas V SDN Waleran 1 tahun ajaran 2023/2024.