IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SISWA KELAS VII SMP NEGERI 5 BOJONEGORO

Zakiyah, Indah Alfi (2023) IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SISWA KELAS VII SMP NEGERI 5 BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of cover.pdf] Text
cover.pdf

Download (191kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (880kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (576kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB _III .pdf] Text
BAB _III .pdf
Restricted to Registered users only

Download (397kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (571kB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 5.pdf] Text
Bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (347kB) | Request a copy
[thumbnail of Awalan.pdf] Text
Awalan.pdf

Download (831kB)
[thumbnail of BAB VI.pdf] Text
BAB VI.pdf

Download (416kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (435kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (260kB) | Request a copy

Abstract

Perkembangan zaman mempengaruhi pendidika,pendidikan merupakan asset terpenting dalam mempersiapkan perkembangan zaman saat ini sehingga kemindikbudristik mempersiapakan dengan cara memperbaiki kurikulum yaitu dengan kurikulum Merdeka, Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui dan mengimplementasikan Kurikulum Merdeka pada mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti di SMP Negeri 5 Bojonegoro dimulai dari cara penerapan kurikulum Merdeka yang terdiri dari persiapan guru, pelaksanaan dan cara penelitian, kemudian permasalahan yang terjadi serta upaya-upaya yang dilakukan Pendidikan dalam islam dan Budi Pekerti. Sudah kita ketahui bahwa kurikulum Merdeka ialah kurikulum baru dengan landasan sebagai penyempurnaan dari kurikulum 2013, namun dalam mengimplementasikan Kurikulum Merdeka ini perlu adanya penerapan terlebih dahulu bagi para guru sebelum diajarkan ke siswa.
Penelitian ini mengunakan pendekatan kualitatif deskritif dengan mengambil objek SMP Negeri 5 Bojonegoro. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dokumentasi. Responden dalam penelitian ini yaitu, Kepala Sekolah, waka kurikulum, guru Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti kelas VII Serta Siswa yang paham terkait penelitian ini.
Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa Implementasi Kurikulum Merdeka pada pembelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti kelas VII SMP Negeri 5 Bojonegoro terdiri dari 3 kegiatan yang pertama ada kegiatan pendahuluan kegiatan inti kegitan dan kegiatan penutup, ditambah dengan adanya, projek P5. Dan dalam pelaksanaan memiliki 3 tahap yaitu, meliputi proses perencanaan, pelaksanaan, evaluasi dan penilaian, apa faktor pendukung dan penghambat implementasi kurikulum merdeka di SMP Negeri 5 Bojonegoro, pendukung yaitu ugulnya SDM guru dan siswa, kesiaapan kepimpinan kepala sekolah dalam mendukung implementasi kurikulum merdeka, guru Penggeraknya banyak. Anak mudanya banyak, unggulnya SDM (sumber daya manusia) sehingga dari internal sangat beruntung mudah beradaptasi dan faktor penghambat yaitu, sebagian besar guru yang belum paham IT karena faktor usia, motivasi pengembangan profesionalisme secara berkelanjutan rendah. Sedangkan faktor penghambatnya di sebabkan karena latar belakang dan lingkungan sekolah dari SMP Negeri 5 Bojonegoro memiliki perbedaan pemahaman tersendiri khusus dalam mata pelajaran pendidikan agama islam juga adanya kenakalan siswa karena kurangnya motifasi dan dukungan keluarga sehingga mempengaruhi psikologi siswa yang menjadikan tingkat kedisiplinan berkurang.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Implementasi, Kurikulum Merdeka, Pendidikan Agama Islam, dan Budi Pekerti.
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 205 Etika keagamaan, etika agama
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Indah Alfi Zakiyah
Date Deposited: 15 Sep 2023 08:23
Last Modified: 15 Sep 2023 08:23
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Burhanuddin, Hamam
NIDN2019028601
Thesis advisor
Fauziah, Zumrotul
NIDN2112119203
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/4031

Actions (login required)

View Item
View Item