Hasib, Umar Abdul (2023) KONSEP PENDIDIKAN ISLAM PRESPEKTIF KH. ABDUL WAHID ZUHDI DAN RELEVANSINYA DENGAN PENDIDIKAN MODERN. Magister (S2) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.
cover.pdf
Download (2MB)
Awalan-1.pdf
Download (11MB)
BAB I.pdf
Download (30MB)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (10MB) | Request a copy
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (20MB) | Request a copy
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (8MB) | Request a copy
BAB V.pdf
Download (3MB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (5MB)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Pemikiran Pendidikan Islam yang dirumuskan oleh para Kiai yang lahir dan dibesar di pesantren penting untuk diperkenalkan, diantaranya adalah KH. Abdul Wahid Zuhdi selain mempunyai penguasaan literatur Islam klasik (turats) yang kuat, beliau merupakan seorang reformis pendidikan pesantren dengan kemampuan Public speaking yang baik dan ahli dalam berdebat, pemikirannya visioner serta seorang sastrawan handal, Secara umum penelitian ini akan mendeskripsikan Konsep Pendidikan Islam Prespektif KH Abdul Wahid Zuhdi dan Relevansinya dengan pendidikan modern. Penelitian ini menggunakan studi kepustakaan (library research) yaitu penelitian yang berfokus pada penggunaan sumber daya perpustakaan sebagai sumber data utama, Sedangkan pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi tokoh atau juga dikenal sebagai metode biografi atau biografi psikologis yang berfokus pada pemahaman mendalam tentang kehidupan, pengalaman, dan kontribusi tokoh tertentu. Konsep pendidikan Islam Prespektif KH. Abdul Wahid Zuhdi bercorak al- Muhafidz yang mengacu pada model pendidikan yang lebih menitik beratkan pada pembelajaran ilmu yang berorientasi akhirat, baik fardhu ‘ain ataupun fardhu kifayah. Prioritas Ilmu fardhu ‘ain yang dipelajari adalah ilmu fiqh, karena fiqh merupakan intisari pengetahuan yang harus dipelajari setiap individu. sedangkan ilmu-ilmu lainya merupakan instrumen untuk mencapai fiqh, hal ini karena Ilmu memiliki keterkaitan yang erat dengan ilmu lainnya, saling melengkapi dan membentuk satu kesatuan yang holistik. Barometer keberhasilan pendidikan adalah keberhasilan santri menjadi seorang faqih. Faqih menurut prespektif KH Abdul Wahid Zuhdi adalah orang yang menguasai berbagai disiplin keilmuan meliputi Tafsir, Hadis, Ilmu bahasa, ilmu Qira’ah, Astronomi sekaligus Sufi. Pemikiran Pendidikan Islam Prespektif KH. Abdul Wahid Zuhdi memiliki relevansi dengan pendidikan Modern sebagai upaya memberikan solusi pada problematika yang timbul di dunia pendidikan modern yang berasaskan materialis dan kapitalis.
Item Type: | Thesis (Magister (S2)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Konsep, Pendidikan Islam, Perspektif, Pendidikan Modern |
Subjects: | 200 – Agama > 200 Agama > 207 Misi dan pendidikan agama 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 370 Pendidikan |
Divisions: | Pascasarjana > Magister Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Umar Abdul Hasib |
Date Deposited: | 11 Sep 2023 08:10 |
Last Modified: | 11 Sep 2023 08:10 |
Contributors (Pembimbing / Pengarah): | Contribution Name NIDN Thesis advisor Izza, Yogi Prana NIDN2109028600 Thesis advisor Burhanuddin, Hamam NIDN2109028601 |
URI: | https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/3602 |