AFIFAH, AZIMA NUR (2023) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PRIORITAS PENERIMA SANTUNAN YATIM PIATU MENGGUNAKAN ALGORITMA MAUT(MULTI ATTRIBUTE UTILITY THEORY). Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.
Cover.pdf
Download (108kB)
AWALAN.pdf
Download (910kB)
BAB I.pdf
Download (439kB)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (645kB) | Request a copy
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (1MB) | Request a copy
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (1MB) | Request a copy
BAB V.pdf
Download (312kB)
Daftar Pustaka.pdf
Download (452kB)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Santunan Yatim Piatu merupakan bentuk kepedulian kepada seorang anak yang telah wafat orangtuanya, diwujudkan dengan pemberian dukungan dalam bentuk finansial. Oleh karena itu ketepatan dalam pemberian santunan tersebut sangat penting. Dalam pelaksanaan kegiatan santunan Yatim Piatu, diketahui informasi penerima yang digunakan merupakan catatan dari tahun-tahun sebelumnya. Sehingga tidak adanya pemilahan data secara pasti, yang menyebabkan munculnya ketidaksesuaian penerima santunan kepada anak yang melebihi batas kriteria penerima tersebut. Hal tersebut juga dikarenakan kurangnya ketelitian dalam penempatan prioritas penerima yang seharusnya dan kurang sistematisnya pembaharuan serta penyimpanan data. Penelitian ini mengunakan metode waterfall dengan tahapan yang dikerjakan berurutan dari atas hingga bawah. Dimulai dari requirement, desighn, implementation, testing dan operation maintenance. Selanjutnya dibuatlah Sistem Pendukung Keputusan(SPK) yang membantu memilah data dengan memberikan urutan sesuai prioritas penerima santunan Yatim Piatu. Sistem ini menggunakan perhitungan dengan metode MAUT(Multy Attribute Utility Theory), yang melakukan perhitungan berdasar beberap kriteria yaitu, usia, status, jenjang pendidikan, kondisi kesehatan dan penghasilan orangtua. Data anak Yatim Piatu masing-masing diberikan kriteria penilaian dengan menghasilkan nilai utilitas, kemudian dilakukan perhitungan normalisasi dengan hasilnya dikalikan bobot per kriteria sehingga menemukan nilai preferensi yang menjadi tolak ukur pemberian prioritas. Sistem pendukung prioritas penerimaan santunan Yatim Piatu akan menyajikan data hasil perhitungan dari metode MAUT(Multy Attribute Utility Theory). Selanjutnya hasil perhitungan tersebut diurutkan dari nilai terbesar, sehingga dapat menyajikan daftar penerima santunan Yatim Piatu sesuai dengan urutan priortasnya.