SISTEM PENDIDIKAN PESANTREN SALAF DAN PENGARUHNYA TERHADAP PERILAKU IBADAH SHOLAT DI PONDOK PESANTREN RAUDLATUT THALIBAT TANGGIR SINGGAHAN TUBAN

HASAN, MANAL AL (2015) SISTEM PENDIDIKAN PESANTREN SALAF DAN PENGARUHNYA TERHADAP PERILAKU IBADAH SHOLAT DI PONDOK PESANTREN RAUDLATUT THALIBAT TANGGIR SINGGAHAN TUBAN. Sarjana (S1) thesis, Institut Agama Islam Sunan Giri Bojonegoro.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (274kB)
[thumbnail of AWALAN.pdf] Text
AWALAN.pdf

Download (176kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (313kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (319kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (209kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (262kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (125kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB VI.pdf] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (153kB) | Request a copy
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (172kB) | Request a copy

Abstract

Pendidikan pesantren selama ini dikenal sebagai pendidikan berbasis masyarakat, yaitu yang berasal dari aspirasi masyarakat, diselenggarakan sendiri oleh masyarakat dan untuk memenuhi kepentingan masyarakat itu sendiri. Sebagai pendidikan berbasis masyarakat pesantren menjadi sangat tergantung pada inisiatif dan kharisma para kyai yang mensponsorinya. Pesantren menjadi sangat beragam dan identik dengan visi dan misi pribadi kyai pengasuhnya. Terutama dalam pendidikan ibadah.
Berpijak dari uraian di atas permasalahan penelitian ini adalah 1) Bagaimana sistem pendidikan di pondok Pesantren Raudlatut Thalibat Tanggir Singgahan Tuban? 2)Bagaimana perilaku ibadah sholat santri di Pondok Pesantren Raudlatut Thalibat Tanggir Singgahan Tuban? 3)Sejauhmana Sistem pendidikan berpengaruh terhadap perilaku beribadah di Pondok Pesantren Raudlatut Thalibat Tanggir Singgahan Tuban?. Sedangkan tujuan penelitian ini adalah 1) Untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan madzhab syafi’I dalam kurikulum Pondok Pesantren Raudlatut Thalibat Tanggir Singgahan Tuban. 2) Untuk mengetahui perilaku ibadah sholat santri di Pondok Pesantren Raudlatut Thalibat Tanggir Singgahan Tuban. 3) Untuk mengetahui sejauh mana Sistem pendidikan (madzhab syafi’i) berpengaruh terhadap perilaku sholat beribadah di Pondok Pesantren Raudlatut Thalibat Tanggir Singgahan Tuban.
Sistem pendidikan pesantren mempunyai visi yang sejalan dengan visi pendidikan Islam yaitu menanamkan taqwa dan akhlak serta menegakkan kebenaran dalam rangka membentuk manusia yang berpribadi dan berbudi luhur menurut ajaran Islam.
Berdasarkan hasil penelitian bahwa Sistem pendidikan pesantren adalah adalah nilai-nilai yang ditransformasikan/dididikkan kepada santri oleh kyai, dalam hal ini penulis batasi pada kajian hukum-hukum Islam (fiqih) utamanya yang menyangkut hukum-hukum ibadah menurut aliran/madzhab tertentu. Setelah penelitian dilakukan, penulis menyimpulkan bahwa Sistem pendidikan pesantren sangatlah penting untuk menunjang pendidikan ibadah shalat. Dan Sistem pendidikan pesantren harus mengungkap secara jelas dan perinci tentang pendidikan ibadah shalat

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Sistem pendidikan pesantren, Ibadah shalat
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 207 Misi dan pendidikan agama
300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 370 Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Perpustakaan Pusat Admin
Date Deposited: 12 Dec 2021 02:47
Last Modified: 27 Feb 2022 12:04
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Izza, Yogi Prana
UNSPECIFIED
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/336

Actions (login required)

View Item
View Item