UPAYA KEPALA MADRASAH DALAM MENINGKATKAN PRESSTASI SISWA DI MADRASAH IBTIDAIYAH MANBA’UL ILMI NAFI’ DI DESA GUNUNG MULYO KECAMATAN SARANG KABUPATEN REMBANG

MUTA’ABBIDAH, DEWI ZUMROTUL (2014) UPAYA KEPALA MADRASAH DALAM MENINGKATKAN PRESSTASI SISWA DI MADRASAH IBTIDAIYAH MANBA’UL ILMI NAFI’ DI DESA GUNUNG MULYO KECAMATAN SARANG KABUPATEN REMBANG. Sarjana (S1) thesis, Sekolah Tinggi Agama Islam Sunan Giri Bojonegoro.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (99kB)
[thumbnail of AWALAN.pdf] Text
AWALAN.pdf

Download (246kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (254kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (185kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (87kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (247kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (159kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB VI.pdf] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (122kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (13kB)

Abstract

Kepala madrasah sebagai leader, manajer, administrator dan supervisor suatu lembaga pendidikan membutuhkan profesionalisme dari profesi tersebut. Hal ini menuntut suatu mekanisme baru seperti pendidikan khusus untuk calon kepala madrasah. Oleh karena itu pengangkatan kepala madrasah yang selama ini berdasarkan pengalaman menjadi guru yang cukup lama, semestinya di lengkapi dengan pendidikan yang di khususkan untuk kepala madrasah.
Berpijak dari uraian diatas permasalahan penelitian ini adalah (1) bagaimana upaya kepala madrasah di lembaga pendidikan MI Manba’ul Ilmi Nafi’ Gunung Mulyo ? dan (2) Mengetahui sejauh mana kepala madrasah meningkatkan prestasi siswa ?
Jenis penelitian yang penulis lakukan adalah penelitian kualitatif, maka teknik yang di gunakan dalam penelitian ini adalah suatu pendekatan dalam melakukan penelitian yang berorientsi pada fenomena atau gejala yang bersifat alami. Karena orientasinya demikian sifatnya mendasar dan naturalis atau bersifat kealamian serta tidak bisa di lakukan di laboratorium melainkan di lapangan, tentunya melibatkan beberapa obyek, sepertiu kepala madrasah, guru., staf, siswa dan madrasah.
Dari penelitian yang penulis lakukan, diketahui kinerja pada madrasah MI manba’ul Ilmi Nafi’, kendala yang dihadapi kepala madrasah dalam meningkatkan prestasi siswa di MI Manba’ul Ilmi Nafi’ dan upaya kepala madrasah untuk meningkatkan prestasi siswa MI Manba’ul Ilmi Nafi’.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: upaya Kepala Madrasah, prestasi siswa.
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 206 Pemimpin dan organisasi keagamaan
300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 372 Pendidikan dasar
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Perpustakaan Pusat Admin
Date Deposited: 11 Dec 2021 23:17
Last Modified: 11 Dec 2021 23:17
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Ma’arif, M. Jauharul
UNSPECIFIED
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/326

Actions (login required)

View Item
View Item