PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS ANDROID SMART APPS CREATOR PADA MATERI INDONESIAKU KAYA BUDAYA MATA PELAJARAN IPAS DI KELAS IV SDN I KADIPATEN

TSANI ROSYADI, M. IQBAL (2023) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS ANDROID SMART APPS CREATOR PADA MATERI INDONESIAKU KAYA BUDAYA MATA PELAJARAN IPAS DI KELAS IV SDN I KADIPATEN. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (262kB)
[thumbnail of AWALAN..pdf] Text
AWALAN..pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (650kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (654kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (513kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (235kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (463kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

M. Iqbal Tsani Rosyadi - 201955012600344. Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Android Smart Apps Creator pada Materi Indonesiaku Kaya Budaya Mata Pelajaran IPAS di Kelas IV SDN I Kadipaten. Skripsi Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, Fakultas Tarbiyah, UNUGIRI Bojonegoro. Dosen Pembimbing: M. Romadlon Habibullah dan Dewi Niswatul Fithriyah. Observasi lapangan menunjukkan kurangnya opsi media pembelajaran yang digunakan oleh guru dalam menghadapi kurikulum merdeka, dan maraknya penyalahgunaan media elektronik pada peserta didik, sehingga penulis memutuskan untuk melakukan penelitian ini. Penelitian ini juga menjelaskan permasalan terkait dengan (1) bagaimana prosedur pengembangan media pembelajaran interaktif berbasis android smart apps creator pada materi Indonesiaku Kaya Budaya mata pelajaran IPAS kelas IV di SDN I Kadipaten, (2) hasil dan respon peserta didik terhadap penggunaan media pembelajaran interaktif berbasis android smart apps creator pada materi Indonesiaku Kaya Budaya mata pelajaran IPAS kelas IV di SDN I Kadipaten. Penelitian ini menggunakan metode penelitian Research and Development (RND) dengan model penelitian ADDIE. Model pengembangan ini dikembangkan oleh Robert Maribe Branch. Model pengembangan ADDIE terdiri dari lima langkah, yaitu (a) Analysis (Analisis), (b) Design (Desain), (C) Development (Pengembangan), (d) Implementation (Penerapan), dan (e) Evaluation (Evaluasi). Penelitian ini menggunakan 75 sampel peserta didik kelas IV SDN I Kadipaten. Hasil penelitian menjelaskan bahwa (1) Prosedur pengembangan media pembelajaran aplikasi android smart apps creator ini menggunakan model pengembangan ADDIE yang terdiri dari lima langkah yaitu analisys, design, development, implementation dan evaluasi. Media pembelajaran ini telah di uji cobakan pada siswa kelas IV SDN I Kadipaten. (2) Respon peserta didik terhadap penggunaan media pembelajaran interaktif berbasis android smart apps creator adalah sangat baik. Dari 75 peserta didik kelas IV SDN I Kadipaten yang melalukan uji coba menggunakan media pembelajaran ini terdapat 93,1% medapatkan skor maksimal.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Android Smart Apps Creator, Media Pembelajaran, Pengembangan
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371 Sekolah dan aktivitasnya; pendidikan khusus > 371.33 Teaching Equipments/Alat Bantu Mengajar, Peralatan Pembelajaran, Perlengkapan Pengajaran
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: M. IQBAL TSANI ROSYADI
Date Deposited: 09 Sep 2023 08:43
Last Modified: 09 Sep 2023 08:43
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Habibullah, M. Romadlon
NIDN2109058801
Thesis advisor
Fithriyah, Dewi Niswatul
NIDN0721089502
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/3231

Actions (login required)

View Item
View Item