IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN TALKING STICK BERBASIS MEDIA AUDIO VISUAL PADA MATA PELAJARAN AKIDAH AKHLAK DI MTS. SUNAN BONANG PARENGAN TUBAN

SAFITRI, DEWI (2023) IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN TALKING STICK BERBASIS MEDIA AUDIO VISUAL PADA MATA PELAJARAN AKIDAH AKHLAK DI MTS. SUNAN BONANG PARENGAN TUBAN. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (96kB)
[thumbnail of AWALAN.pdf] Text
AWALAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (623kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (724kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (398kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (483kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (520kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB VI.pdf] Text
BAB VI.pdf

Download (266kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (381kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (952kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan implementasi model pembelajaran talking stick berbasis media audio visual pada mata pelajaran akidah akhlak di MTs. Sunan Bonang Parengan Tuban. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu wawancara, observasi, dan dokumentasi. Pada penelitian ini analisis data ada tiga tahapan yaitu reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Pengecekan keabsahan data menggunakan triangulangi sumber. Berdasarkan penelitian yang dilakukan, didapatkan hasil sebagai berikut: Implementasi model pembelajaran talking stick berbasis media audio visual berupa video pembelajaran dari youtube pada mata pelajaran Akidah Akhlak di MTs. Sunan Bonang dilakukan melalui tiga tahapan yaitu tahap perencanaan,tahap pelaksanaan dan tahap evaluasi. Implikasi model pembelajaran talking stick berbasis media audio visual berupa video pembelajaran dari youtube yaitu siswa lebih aktif dan antusias dalam pembelajaran, mudah memahami pelajaran dengan baik, siswa mulai terlatih untuk berbicara didepan umum dan mereka tidak bosan dalam belajar karena model pembelajaran Talking Stick berbasis media audio visual berupa video pembelajaran dari youtube intinya adalah bermain sambil belajar atau sebaliknya. Tetapi implementasi model pembelajaran Talking Stick berbasis media audio visual berupa video pembelajaran dari youtube ini juga masih memiliki kekurangan yaitu kurang terciptanya interaksi antara siswa dalam proses belajar mengajar, banyak siswa yang kurang fokus, kecemasan atau gugup dan kurang persiapan belajar. Akan tetapi dengan berjalannya waktu mereka dapat menyesuaikan.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Talking Stick, Audio Visual, Akidah Akhlak
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 207 Misi dan pendidikan agama
200 – Agama > 290 Agama lainnya > 297 Agama Islam, Bab-isme dan keyakinan Bahai
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Dewi Safitri
Date Deposited: 07 Sep 2023 07:02
Last Modified: 07 Sep 2023 07:02
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Ma'arif, M. Jauharul
NIDN2128097201
Thesis advisor
Burhanuddin, Hamam
NIDN2109028601
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/2807

Actions (login required)

View Item
View Item