NILAI NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM PROYEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA MELALUI WAYANG TENGUL DI SMPN 1 MARGOMULYO BOJONEGORO

ARIFAH, RAHMA NUR (2023) NILAI NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM PROYEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA MELALUI WAYANG TENGUL DI SMPN 1 MARGOMULYO BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf

Download (452kB)
[thumbnail of AWALAN.pdf] Text
AWALAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (743kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (896kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (849kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (543kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (659kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Pendidikan merupakan instrumen penting dalam pembentukan karakter anak bangsa, dan islam dijadikan suatu batasan seseorang dalam berperilaku. Indonesia sedang melakukan reformasi pendidikan dengan penerapan kurikulum merdeka.Proyek penguatan profil pelajar pancasila adalah manifestasi dari kurikulum merdeka. Wayang tengul merupakan salah satu media atau sarana penyebaran nilai pendidikan Islam yang memiliki cerita bernilai moral ajaran agama Islam. Nilai tersebut dapat direalisasikan kedalam pendidikan. Nilai pendidikan islam yang ada didalam pembelajaran proyek dan budaya wayang tengul adalah salah satu cara untuk menggapai pendidikan yang sesuai dengan profil pelajar pancasila. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif dengan jenis penelitian kualitatif deskriptif. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik wawancara, observasi langsung atau partisipan dan juga dokumentasi. Teknik analisis data meliputi reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Berdasar penelitian yang dilakukan, didapat hasil sebagai berikut : (1) implementasi kegiatan pembelajaran proyek penguatan profil pelajar pancasila melalui wayang tengul di SMPN 1 Margomulyo Bojonegoro dilakukan mulai tahap persiapan, Pelaksaan dan Evaluasi. (2) Nilai pendidikan Islam yang dapat diambil dari pembelajaran proyek wayang tengul berupa nilai Akidah, Nilai Akhlak dan Nilai Ibadah serta dalam budaya wayang tengul itu sendiri yaitu nilai Ilhiyah dan nilai Insaniyah. (3) tantangan dan hambatan dalam proses pelaksanaan proyek penguatan profil pelajar pancasila di SMPN 1 Margomulyo Bojonegoro.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: nilai pendidikan islam, proyek penguatan profil pelajar pancasila, wayang tengul
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 370 Pendidikan > 370.114 Ethical Education, Character Education/Etika Pendidikan, Pendidikan Karakter
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Rahma Nur Arifah
Date Deposited: 07 Sep 2023 04:54
Last Modified: 07 Sep 2023 04:54
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
IZZA, YOGI PRANA
NIDN0731127601
Thesis advisor
MIFTAH, ZAINI
NIDN2101067901
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/2799

Actions (login required)

View Item
View Item