EFEKTIVITAS MODEL COOPERATIF LEARNING TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) TERINTEGERASI BRAIN GYM TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA KELAS 5 MADRASAH IBTIDAIYAH MAMBAUL HUDA NGRINGINREJO KALITIDU BOJONEGORO

THOHIROH, MUHAIMINATUT (2019) EFEKTIVITAS MODEL COOPERATIF LEARNING TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) TERINTEGERASI BRAIN GYM TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA KELAS 5 MADRASAH IBTIDAIYAH MAMBAUL HUDA NGRINGINREJO KALITIDU BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, Institut Agama Islam Sunan Giri Bojonegoro.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (123kB)
[thumbnail of PENGESAHAN.pdf] Text
PENGESAHAN.pdf

Download (299kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (137kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (323kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (435kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (463kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (609kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (152kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (212kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (953kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika setelah penerapan Model Cooperatif Learning Tipe Team Assisted Inidividualization (TAI) Terintegerasi Brain Gym siswa kelas V MI Mambaul Huda Ngringinrejo, dan mengetahui pengaruh Model Cooperatif Learning Tipe Team Assisted Inidividualization (TAI) Terintegerasi Brain Gym terhadap hasil belajar matematika siswa kelas V MI Mambaul Huda Ngringinrejo. Jenis penelitian yang digunakan yakni penelitian eksperimen. Populasi pada penelitian ini yaitu seluruh kelas siswa MI Mambaul Huda Ngringinrejo yang terdiri atas 6 kelas dengan jumlah keseluruhan 59 siswa. Sampel pada penelitian ini adalah kelas 5 dengan dipilih dengan menggunakan sample acak diperoleh sampel sebanyak satu kelas dengan jumlah siswa 13 orang. Instrumen penelitian yang digunakan adalah skala hasil belajar matematika. Teknik analisis data yang digunakan adalah statistik parametrik Product Moment. Hasil penelitian berdasarkan SPSS 22 for windows memperoleh hasil Cronch’s Alpha sebesar 0,89 untuk hasil angket model cooperative learning tipe Team Assisted Individualization (TAI) terintegrasi Brain Gym dikatakan sangat reliable sedangkan hasil 0,47 untuk hasil belajar dapat dikatakan cukup reliable diperoleh nilai sig sebesar 0,00 (p<0,05). Berdasarkan hasil analisis tersebut dapat disimpulkan bahwa H0 ditolak dan Ha diterima, artinya terdapat efektivitas Model Cooperatif Learning Tipe Team Assisted Inidividualization (TAI) terintegerasi Brain Gym dalam hasil belajar matematika kelas 5 MI Mambaul Huda. Setelah melakukan perhitungan product moment diketahui bahwa model cooperatif learning tipe Team Assisted Inidividualization (TAI) terintegerasi brain gym mempunyai pengaruh sebesar 73% terhadap hasil belajar matematika

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: cooperatif learning, Team Assisted Indivualization (TAI), brain gym, hasil belajar, matematika
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 372 Pendidikan dasar
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Perpustakaan Pusat Admin
Date Deposited: 13 Nov 2021 19:44
Last Modified: 13 Nov 2021 19:44
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Imamah, Habibatul
UNSPECIFIED
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/186

Actions (login required)

View Item
View Item