SISTEM PREDIKSI KEBANGKRUTAN PADA PERUSAHAAN ES KRISTAL MENGGUNAKAN METODE ALTMAN Z-SCORE

TAUFIQURRAHMAN, INZAGHI (2024) SISTEM PREDIKSI KEBANGKRUTAN PADA PERUSAHAAN ES KRISTAL MENGGUNAKAN METODE ALTMAN Z-SCORE. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (658kB) | Request a copy
[thumbnail of AWALAN.pdf] Text
AWALAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (924kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (928kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan sistem prediksi kebangkrutan berbasis web menggunakan metode Altman Z-Score pada perusahaan es kristal. Menggunakan data keuangan PT Es Batu Kristal Pratama dari 2018 hingga 2023, sistem ini menggabungkan rasio keuangan untuk menghasilkan nilai Z-Score yang menilai risiko kebangkrutan. Metode pengembangan perangkat lunak yang digunakan adalah waterfall, dengan pengujian blackbox untuk memastikan fungsionalitas sistem. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada tahun 2018 nilai Z-Score adalah 1.377 (zona bahaya), 2019 adalah 2.349 (zona abu-abu), 2020 adalah 2.326 (zona abu-abu), 2021 adalah 3.685 (zona aman), 2022 adalah 9.450 (zona aman), dan 2023 adalah 6.651 (zona aman). Dengan sistem prediksi ini, perusahaan dapat mengidentifikasi potensi risiko kebangkrutan dan mengambil tindakan pencegahan yang tepat waktu. Penelitian ini memberikan kontribusi praktis bagi perusahaan es kristal dalam mengelola risiko keuangan dan juga memberikan kontribusi akademis dalam analisis keuangan dan prediksi kebangkrutan.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Prediksi Kebangkrutan, Altman Z-Score, Sistem Berbasis Web, Analisis Keuangan, Risiko Keuangan.
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 004 Pemrosesan data dan ilmu komputer
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: INZAGHI TAUFIQURRAHMAN
Date Deposited: 16 Aug 2024 08:40
Last Modified: 16 Aug 2024 08:40
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
DIRGANTORO, GURUH PUTRO
NIDN0722049201
Thesis advisor
KARTINI, ALIF YUANITA
NIDN0721048606
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/6363

Actions (login required)

View Item
View Item