IMPLEMENTASI ALGORITMA APRIORI UNTUK SISTEM REKOMENDASI PRODUK PADA UD KARTIKA SEJAHTERA LESTARI

Jannah, Roikhatul (2024) IMPLEMENTASI ALGORITMA APRIORI UNTUK SISTEM REKOMENDASI PRODUK PADA UD KARTIKA SEJAHTERA LESTARI. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri Bojonegoro.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (472kB) | Request a copy
[thumbnail of AWALAN.pdf] Text
AWALAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (592kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (793kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (469kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (687kB) | Request a copy
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Pada era globalisasi dan perkembangan teknologi yang pesat, persaingan di bidang bisnis perdagangan semakin meningkat. Pelaku usaha perlu mengembangkan strategi untuk meningkatkan penjualan, salah satunya adalah dengan menggunakan sistem rekomendasi. Sistem rekomendasi dapat memberikan saran produk berdasarkan riwayat pembelian dan informasi demografis pelanggan. Penelitian ini bertujuan untuk menerapkan Algoritma Apriori dalam sistem rekomendasi produk di UD Kartika Sejahtera Lestari, sebuah usaha dagang di Bojonegoro yang menjual tepung, margarin, dan cokelat. Algoritma Apriori dipilih karena kemampuannya dalam mengidentifikasi hubungan antara item dan menghasilkan aturan asosiasi berdasarkan data transaksi penjualan tahun 2023.Dalam penelitian ini, data transaksi penjualan diolah menggunakan Algoritma Apriori untuk menemukan pola frekuensi itemset yang sering muncul bersamaan. Aturan asosiasi yang dihasilkan membantu dalam merekomendasikan produk kepada pelanggan dan mengoptimalkan stok barang. Penelitian ini juga meninjau berbagai penelitian terkait yang menggunakan Algoritma Apriori dalam berbagai konteks, seperti toko online, pemilihan mata kuliah, dan rekomendasi menu makanan. Hasil penelitian ini diharapkan dapat membantu UD Kartika Sejahtera Lestari dalam meningkatkan penjualan dan mengelola stok produk dengan lebih efisien.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Sistem Rekomendasi, Algoritma Apriori, Data Mining, Penjualan, Aturan Asosiasi.
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: Roikhatul Jannah
Date Deposited: 16 Aug 2024 06:40
Last Modified: 16 Aug 2024 06:40
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Barata, Mula Agung
NIDN0711049301
Thesis advisor
Wahyudhi, Sunu
NIDN0709058902
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/6282

Actions (login required)

View Item
View Item