PENGARUH BELAJAR KELOMPOK TERHADAP KEBERHASILAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI MI PSM KECAMATAN RANDUBLATUNG

LESTARI, PUJI (2009) PENGARUH BELAJAR KELOMPOK TERHADAP KEBERHASILAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI MI PSM KECAMATAN RANDUBLATUNG. Sarjana (S1) thesis, SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM (STAI) SUNAN GIRI BOJONEGORO.

[thumbnail of 2009_PUJI LESTARI.pdf] Text
2009_PUJI LESTARI.pdf

Download (27MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui belajar kelompok terhadap keberhasilan pendidikan agama islam, untuk mengetahui hubungan antara belajar kelompok dengan keberhasilan pendidikan agama islam, dan untuk mengetahui sampai sejauh mana pengaruh belajar kelompok terhadap keberhasilan pendidikan agama islam.
Hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi tambahan ilmu pengetahuan yang sesuai dengan zaman, serta bisa digunakan sebagai tolak ukur bahan pemikiran dalam menetapkan cara mengajarkan pendidikan agama islam.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Subjects: 100 - Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi (ilmu jiwa) > 153 Proses mental dan kecerdasan > 153.1533 Interest and Enthusiasm/Minat dan Antusiasme Belajar
200 – Agama > 200 Agama > 207 Misi dan pendidikan agama
300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 372 Pendidikan dasar
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Sahabat Perpus
Date Deposited: 03 Aug 2024 03:25
Last Modified: 03 Aug 2024 03:25
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
MUNIB, MOH
NIDN0000000000
Thesis advisor
SYAIFUDDIN, M
NIDN0000000000
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/5582

Actions (login required)

View Item
View Item