Utsman, Ahmad Farid and HANIFAH, UMI (2021) IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER DISIPLIN DENGAN MEMBERI IDENTITY CARD DI KELOMPOK A. Abata : Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 1 (1). pp. 54-65. ISSN 2807-9809
5+IMPLEMENTASI+PENDIDIKAN+KARAKTER+DISIPLIN++DENGAN(2).pdf
Download (339kB)
Implementasi pendidikan.pdf
Download (2MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pembelajaran Pendidikan Karakter Disiplin. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Bertempat di RA Islamiyah Bulaklo. Data dikumpulkan dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data yang telah terkumpulkan diperiksa keabsahannya dengan triangulasi sumber dan triangulasi teknik. Dianalisis dengan teknik analisis interaktif yaitu pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan verifikasi atau kesimpulan. Informan penelitian yaitu ketua yayasan, kepala sekolah, guru,dan wali murid. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian Id Card, peserta didik dapat berbaris dengan rapi, meletakkan sepatu dan tas ditempatnya sesuai urutan di Identity card yang menjadikan peserta didik lebih disiplin dan sabar menunggu giliran. Dari penelitian ini dapat di tarik kesimpulan bahwa dalam Implementasi pendidikan karakter anak usia dini (4-5 tahun) di RA Islamiyah Bulaklo dalam menerapkan pendidikan karakter menggunakan kegiatan pembiasaan mulai anak masuk gerbang sampai pulang sekolah. Untuk kegiatan pembiasaan seperti berbaris, berdoa, hafalan asmaul husna, cuci tangan, dan lainnya itu dengan memberikan pengertian kepada anak-anak selalu bersabar menunggu giliran sesuai nomer di Identity Card.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 370 Pendidikan |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Islam Anak Usia Dini |
Depositing User: | Ainun Jariyah |
Date Deposited: | 14 May 2024 03:27 |
Last Modified: | 14 May 2024 03:27 |
Contributors (Pembimbing / Pengarah): | Contribution Name NIDN Author Utsman, Ahmad Farid NIDN2113049001 Author HANIFAH, UMI NIM20175501270177 |
URI: | https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/5359 |