PERANAN ADMINISTRASI SEKOLAH TERHADAP PERKEMBANGAN PENDIDIKAN AGAMA SISWA DI MTS DARUSSALAM KANTEN TRUCUK BOJONEGORO PADA TAHUN PELAJARAN 2011/2012

HAFSHOH, SITI (2012) PERANAN ADMINISTRASI SEKOLAH TERHADAP PERKEMBANGAN PENDIDIKAN AGAMA SISWA DI MTS DARUSSALAM KANTEN TRUCUK BOJONEGORO PADA TAHUN PELAJARAN 2011/2012. Sarjana (S1) thesis, SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM (STAI) SUNAN GIRI BOJONEGORO.

[thumbnail of 2012_SITI HAFSOH.pdf] Text
2012_SITI HAFSOH.pdf

Download (38MB)

Abstract

Keberhasilan suatu pendıdıkan tidak lepas darı keadministrasian yang baik. Karena administrası adalah kegiatan operasional kependidikan. Kegiatan operasional kependidikan adalah kegiatan teknis edukatif, seperti kegiatan proses belajar mengajar, bimbingan dan penyuluhan dan sebagainya. Sekolah merupakan subtansı pendidikan nasional, maka tujuan administrası pendidikan yang dilaksanakan dı sekolah juga bersumber pada tujuan pendidikan di Indonesia guna menunjang tercapainya tujuan pendıdıkan nasional. Namun demikian karuna sekolah merupakan lembaga yang dalam kegiatannya secara langsung subyek objek dıdık atau anak dıdık yang pada hakikatnya juga merupakan objek yang dikenai sasaran tujuan pendidikan, maka fokus pembicaraan tentang ruang lingkup administrası perdıdıkan pada umanya ditetapkan pada kegiatan-kegiatan yang berhubungan dengan sekolah, kepemimpinan sekolah, supervısı terhadap kinerja para guru, bimbingan terhadap siswa dan sebagainya.

Berpijak darı uraian di atas rumusan masalah penelitian ini adalah (1) bagaimankah admınıstıası sekolah MTs Darussalam Kanten Trucuk Bojonegoro Tahun Pelajaran 2011/2017 (2) bagaimanakah perkembangan pendidikan agama siswa MTs Darussalam Kanten Trucuk Bojonegoro Tahun Pelajaran 2011/2012 (3) adakah peranan administrası sekolah terhadap perkembangan pendidikan agama siswa MTs Darussalam Kanten Trucuk Bojonegoro Tahun Pelajaran 2011/2012.

Kemudian untuk menemukan suatu jawaban dan rumusan masalah diatas, maka perlu adanya metode baik secara teoritis maupun empiris, adapun secara teoritis metode yang digunakan adalah metode deduktif yaitu metode yang berangkat darı hal-hal yang bersifat umum (universal) kepada hal-hal yang bersifat khusus. Dan metode induktif yaitu berangkat darı hal-hal yang bersifat khusus kepade hal-hal yang bersifat umum (umversal). Sedangkan secara empını metode yang digunakan adalah metode observası, metode interview, metode dokumentası, dan metode kuesioner/angket.

Penelitian ini dilakukan terhadap 53 siswa di MTs Darussalam Kanten Trucuk Bojonegoro. Setelah penelitian ini dilakukan terhadap 53 siswa anggota sampel, dan data analısıs dengan teknik korelasi product moment menunjukkan adanya peranan yang signifikan antara adınımstresi sekorah terhadap perkembangan pendidikan agama siswa Mls Darussalam Kanten Trucuk Bojonegoro Tahun Pelajaran 2011/2012.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 207 Misi dan pendidikan agama
300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371 Sekolah dan aktivitasnya; pendidikan khusus
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Sahabat Perpus
Date Deposited: 08 May 2024 07:20
Last Modified: 08 May 2024 07:20
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Ahmad, Badaruddin
NIDN0000000000
Thesis advisor
Syaifuddin, Syaifuddin
NIDN0000000000
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/5340

Actions (login required)

View Item
View Item