HUBUNGAN ANTARA KUANTITAS ALOKASI JAM PELAJARAN BAHASA ARAB DENGAN PENGUASAAN BAHASA ARAB SISWA MA ATTANWIR TALUN SUMBERREJO BOJONEGORO

ISMAIL, M (2012) HUBUNGAN ANTARA KUANTITAS ALOKASI JAM PELAJARAN BAHASA ARAB DENGAN PENGUASAAN BAHASA ARAB SISWA MA ATTANWIR TALUN SUMBERREJO BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM (STAI) SUNAN GIRI BOJONEGORO.

[thumbnail of 2012_M. ISMAIL.pdf] Text
2012_M. ISMAIL.pdf

Download (39MB)

Abstract

Kuantitas alokası jam mata pelajaran adalah jumlah alokası jam mata pelajaran yang dicantumkan dalam silabus dengan perkiraaan waktu yang di butuhkan oleh peserta dıdık untuk menguasahı kompetensı dasar. Sedangakan penguasaan bahasa Arab adalah kemampuan untuk menguasahı keterampılan-ketermpılan dalam berbahasa Arab yaitu keterampılan menyimak, berbicara, membaca dan menulis bahasa Arab dengan sebaik-baiknya.

Berpijak pada uraian di atas permasalahan penelitian ini adalah (1) Bagaimana pembagian alokası jam mata pelajaran berdasarkan kurikulum KTSP (2) Apa yang mempengaruhi penguasaan bahasa Arab siswa (3) Bagaimana hubungan antara kuantitas alokası jam pelajaran bahsa Arab dengan npenguasaan bahasa Arab siswa MA Attanwır Talun Sumberrejo Bojonegoro.

Penelitian inı dilakukan terhadap 456 siswa MA Attanwır Talun Sumberrejo Bojonegoro. Setelah penelitian dilakukan terhadap 46 siswa anggota sampel, dan data dı analısıs dengan menggunakan rumus korelasi product moment. Kemudian darı hasıl akhir statistik menunjukkan bahwa ada hubungan yang terbilang cukup antara kuantitas alokası jam pelajaran bahasa Arab dengan penguasaan bahasa Arab Siswa MA Attanwır Talun Sumberrejo Bojonegoro dengan hasıl 0,593.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 207 Misi dan pendidikan agama
300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 373 Pendidikan menengah; sekolah tingkat lanjutan
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Sahabat Perpus
Date Deposited: 08 May 2024 05:17
Last Modified: 08 May 2024 05:17
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
SUGENG, SUGENG
NIDN0000000000
Thesis advisor
SYAIFUDDIN, M
NIDN0000000000
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/5323

Actions (login required)

View Item
View Item