PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SDN SUMBERHARJO I KEC. SUMBERREJO KAB. BOJONEGORO

MUKHLISHOH, ANNI (2012) PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SDN SUMBERHARJO I KEC. SUMBERREJO KAB. BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM SUNAN GIRI BOJONEGORO.

[thumbnail of 2012_ANNI MUKHLISHOH.pdf] Text
2012_ANNI MUKHLISHOH.pdf

Download (50MB)

Abstract

Pendıdıkan adalah penentu dimana seseorang akan menjalanı kehidupannya Dengan pendidikan diharapkan seseorang mampu menjadi manusia yang dapat menciptakan pembaharuan serta perbaikan-perbaikan Allah juga memerintah umatnya untuk mempelajari segala sesuatu yang berhubungan dengan ajaran agama Islam, dan hal tersebut didapatkan darı pendıdıkan agama Islam Darı pendıdıkan agama Islam diharapkan seseorang dapat menghayatı apa sebenarnya ajaran Islam, Mempercayai serta mengamalkan ajaran agama Islam tersebut

Dalam pembelajaran pendıdıkan agama Islam banyak sekalı ditemukan problematika dalam pembelajaran pendıdıkan agama Islam Problem tersebut ditemukan darı beberapa sektor, baik guru, siswa,, manajemen, sarana dan prasarana, maupun lingkungan yeng terdapat disekeliling pembelajaran pendıdıkan agama Islam

Tujuan darı penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan Bagaimana pembelajaran pendıdıkan agama Islam di SDN Sumberharjo I, problematika apa saja yang dihadapı dalam pembelajaran pendıdıkan agama Islam di SDN Sumberharjo 1, serta langkah-langkah apa saja yang dilakukan oleh SDN Sumberharjo I dalam mengatası problematika pembelajaran pendıdıkan agama Islam tersebut

Penelitian yang dilakukan dalam penulisan ini menggunakan pendekatan kualitatif, sedangkan untuk mengumpulkan datanya selain menggunakan data kualitatif juga dilakukan metode observası (pengamatan), metode intervew (wawancara) dan metode dokumentası Sedangkan hasıl penelitian menggunakan tehnık analısıs deskriptif yang berupa pemilihan data dan penyajian data yang terletak pada BAB IV Dan untuk analısıs data terletak pada BAB V yaitu hasıl penelitian disitu penulis melakukan analısa pada data yang diperoleh darı SDN Sumberharjo I

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 207 Misi dan pendidikan agama
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Sahabat Perpus
Date Deposited: 07 May 2024 04:03
Last Modified: 08 May 2024 02:32
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
AHMAD, BADARUDDIN
NIDN0000000000
Thesis advisor
HUDA, AGUS
NIDN0000000000
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/5300

Actions (login required)

View Item
View Item