STUDI TENTANG PENGEMBANGAN KREATIVITAS ANAK (Tentang Manajemen Anak) DI SDN KLINO II KECAMATAN SEKAR KABUPATEN BOJONEGORO

YULISTINA, IKA (2010) STUDI TENTANG PENGEMBANGAN KREATIVITAS ANAK (Tentang Manajemen Anak) DI SDN KLINO II KECAMATAN SEKAR KABUPATEN BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM SUNAN GIRI BOJONEGORO.

[thumbnail of 2010_Ika Yulistina.pdf] Text
2010_Ika Yulistina.pdf

Download (36MB)

Abstract

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) setiap manusia memiliki bakat kreatif yang dapat dikembangkan (2) dengan pola pengembangan kreatifitas anak yang diterapkan melalui manajemen kelas yang meliputi pengaturan fisik kelas dan pengelolaan pembelajaran terbukti dapat mengembangkan kreatifitas anak (3) terdapat faktor yang dapat mempengaruhi perkembangan kreatifitas yaitu faktor internal dan eksternal.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 207 Misi dan pendidikan agama
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Sahabat Perpus
Date Deposited: 03 May 2024 02:53
Last Modified: 03 May 2024 02:53
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
MINARTI, SRI
NIDN2110027101
Thesis advisor
YUSUF, ANAS
NIDN0000000000
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/5199

Actions (login required)

View Item
View Item