Nurdiansyah, Denny and FATMAWATI, EMILIA and Agustin, Lilis Dwi and LAILIYAH, HABIBAH ZULFANA (2022) PROGRAM READING SAFARI UNTUK MENINGKATKAN MINAT BACA SISWA MADRASAH IBTIDAIYAH PEJOK BOJONEGORO. iIndonesian Collaboration Journal of Community Services, 2 (2). pp. 90-93. ISSN 2807-3371
Jurnal Pengabdian2 2022.pdf
Download (218kB)
Plagiasi Jurnal Pengabdian2 2022.pdf
Download (326kB)
Abstract
Siswa Madrasah Ibtidaiyah (MI) Islamiyah di Desa Pejok kurang berminat dalam membaca karena kebanyakan mereka lebih menyukai game online daripada membaca buku-buku. Terlebih, ada juga yang terpaksa membaca karena paksaan kedua orang tuanya. Masalah yang lain muncul karena akses membaca di MI kurang memadai sehingga siswa-siswi tidak berminat untuk pergi ke perpustakaan karena tempatnya kurang mendukung. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk melakukan implementasi Program Reading Safari dengan menambahkan program studio membaca untuk menambah minat membaca siswa-siswi. Metode yang diterapkan adalah membawakan serangkaian kegiatan membaca yang menumbuhkan peran siswa-siswi dalam menumbuhkan manfaat membaca dan bercerita terkait apa yang mereka baca. Hasil dari kegiatan ini diperoleh bahwa siswa-siswi dapat mengikuti kegiatan dengan tertib dan tenang serta mendapatkan buku bacaan dan sosialisasi terkait manfaat membaca. Sebagai tambahan, kegiatan ini juga berkontribusi dalam menambah koleksi buku di perpustakaan MI. Kesimpulan yang diperoleh bahwa siswa-siswi MI Islamiyah students di desa Pejok sebenarnya memiliki minat yang baik dalam membaca namun buku-buku bcaan yang diberikan sekolah kurang variatif sehingga koleksi buku di perpustakaan perlu ditambah.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Bacaan Ringan, Minat Baca, Pelatihan Membaca |
Subjects: | 500 – Ilmu Pengetahuan > 500 Ilmu pengetahuan > 500 ilmu pengetahuan alam dan matematika |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Statistika |
Depositing User: | M.Si, Denny Nurdiansyah |
Date Deposited: | 23 Mar 2024 02:55 |
Last Modified: | 23 Mar 2024 02:55 |
Contributors (Pembimbing / Pengarah): | Contribution Name NIDN Author Nurdiansyah, Denny NIDN0726058702 Author FATMAWATI, EMILIA NIM2520190029 Author Agustin, Lilis Dwi NIM2520190041 Author LAILIYAH, HABIBAH ZULFANA NIM2520190040 |
URI: | https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/4977 |