Shidiq, Agus Sholahudin and Isroani, Farida (2022) Kepasrahan Diri Sebagai Perventif Radikalisme Dalam Mewujudkan Harmonisasi Lintas Budaya. Tabsyir : Jurnal Dakwah dan Sosial Humaniora, 3 (2). ISSN 2964-5468
Artikel Kepasrahan Diri Sebagai Perventif Radikalisme Dalam Mewujudkan Harmonisasi Lintas Budaya.pdf
Download (1MB)
Plagiasi Kepasrahan Diri Sebagai Perventif Radikalisme Dalam Mewujudkan Harmonisasi Lintas Budaya (1).pdf
Download (2MB)
Abstract
Penelitian ini bertujauan untuk mengkaji Kepasrahan Diri Sebagai Perventif Radikalisme Dalam Mewujudkan Harmonisasi Lintas Budaya.Tawakal merupakan suatu kerja hati, kerja spiritual, suatu ibadah yang maknanya amat sulit, namun perlu diterapkan dalam kenyataan. Tawakal harus dikaitkan dengan hukum sebab dan musababnya, sehingga tawakal tidak lagi diartikan sebagai diam tanpa ada aktivitas. Tawakal akan mendorong seseorang supaya memiliki rasa optimis dan keberanian dalam menghadapi segala persoalan kehidupan.Semua nilai tersebut ada dalam agama Islam, Kristen (Protestan dan Katolik), Hindu, dan Buddha. Persamaan nilai kepasrahan diri kepada Tuhan diwujudkan pada kegiatan ibadah baik secara sendiri dan berjamaah. Dalam semua agama adalah nilai penghambaan yang di dalamnya ada nilai keberserahdirian.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | 200 – Agama > 200 Agama > 200 Agama |
Divisions: | Fakultas Syari'ah dan Adab > Hukum Keluarga Islam |
Depositing User: | Ainun Jariyah |
Date Deposited: | 07 Feb 2024 06:27 |
Last Modified: | 07 Feb 2024 06:27 |
Contributors (Pembimbing / Pengarah): | Contribution Name NIDN Author Shidiq, Agus Sholahudin NIDN2117087701 Author Isroani, Farida NIDN0710028903 |
URI: | https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/4862 |