PENGARUH PEMILIHAN VIDEO DI APLIKASI YOUTUBE DAN KONTROL ORANG TUA TERHADAP AKHLAK SISWA MA ISLAMIYAH BALEN BOJONEGORO

NADHIFAH, ALFIANA KHOIROTIN (2020) PENGARUH PEMILIHAN VIDEO DI APLIKASI YOUTUBE DAN KONTROL ORANG TUA TERHADAP AKHLAK SISWA MA ISLAMIYAH BALEN BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, Institut Agama Islam Sunan Giri Bojonegoro.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (105kB)
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN.pdf] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (493kB)
[thumbnail of BAB 1.pdf] Text
BAB 1.pdf

Download (316kB)
[thumbnail of BAB 2.pdf] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (262kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3.pdf] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (299kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4.pdf] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (365kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5.pdf] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (91kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (146kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (499kB) | Request a copy

Abstract

Youtube telah menjadi media sosial yang dapat membantu penggunanya memecahkan berbagai persoalan. Karena ada banyak jenis video yang ada didalamnya seperti tips dan trik, berita-berita terbaru, hiburan. Ini menjadikan youtube begitu digemari masyarakat. Sudah sewajarnya jika youtube menjadi pilihan masyarakat untuk mendapatkan informasi dan hiburan, karena penggunaannya sangat mudah. Berbagai macam video dari dalam negeri sampai luar negeri dapat diakses hanya dengan situs youtube. Akan tetapi, banyak juga video yang dapat berdampak negatif bagi seseorang. para remaja yang kebanyakan dari mereka tidak bisa lepas dari media sosial dan emosinya cenderung masih labil menyaksikan video-video yang tidak layak di tonton. Sehingga mepengaruhi mereka dan akan berdampak buruk pada akhlak dan perilaku mereka sehari-hari. Tujuan penelitian ini adalah: (1) Mengetahui bagaimana pemilihan video di aplikasi youtube siswa MA Islamiyah Balen Bojonegoro. (2) Mengetahui bagaimana kontrol orang tua siswa MA Islamiyah Balen Bojonegoro. (3) Mengetahui bagaimana akhlak siswa MA Islamiyah Balen Bojonegoro. (4) Mengetahui adakah pengaruh pemilihan video di aplikasi youtube dan kontrol orang tua terhadap akhlak siswa MA Islamiyah Balen Bojonegoro. Untuk mencapai tujuan diatas, digunakan penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian korelasi. Seluruh data dikumpulkan dengan metode dokumentasi, wawancara, observasi, dan angket. Kemudian dianalisis menggunakan rumus korelasi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Pemilihan video di aplikasi youtube siswa MA Islamiyah Balen Bojonegoro termasuk dalam kategori sedang, dengan rata-rata skornya 24,17. (20) Kontrol orang tua siswa MA Islamiyah Balen Bojonegoro termasuk dalam kategori baik, dengan rata-rata skornya 30,65. (3) Akhlak siswa MA Islamiyah Balen Bojonegoro termasuk dalam kategori sedang, dengan rata-rata skornya 27,43. (4) Ada korelasi antara Pemilihan video di aplikasi youtube dan kontrol orang tua terhadap akhlak siswa MA Islamiyah Balen Bojonegoro. Ditunjukkan dari nilai koefision Korelasi Pearson Ry.12 = 0,725.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Pengaruh, Youtube, Kontrol Orang Tua, Akhlak Siswa.
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 370 Pendidikan
300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371 Sekolah dan aktivitasnya; pendidikan khusus
300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 373 Pendidikan menengah; sekolah tingkat lanjutan
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Perpustakaan Pusat Admin
Date Deposited: 10 Feb 2022 02:18
Last Modified: 10 Feb 2022 02:18
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
MANSHUR, AHMAD
UNSPECIFIED
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/462

Actions (login required)

View Item
View Item