PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MATRIKS UNTUK KELAS XI BERBASIS VBA EXCEL

Sholikhah, Khilyatus (2023) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MATRIKS UNTUK KELAS XI BERBASIS VBA EXCEL. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf

Download (229kB)
[thumbnail of AWALAN.pdf] Text
AWALAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 1.pdf] Text
BAB 1.pdf

Download (593kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (822kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (752kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (559kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (681kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

VBA(Visual Basic for Application) for Excel sebagai salah satu jenis media pembelajaran berbasis komputer merupakan program pengolah angka dengan bahasa pemrograman yang sederhana namun memiliki keunggulan untuk memproses data dengan cepat. Media pembelajaran berbasis VBA for Excel yang dikembangkan dalam bentuk media pembelajaran matematika matriks akan mempermudah peserta didik alam memahami materi tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan dan menghasilkan media pembelajaran menggunakan VBA for Excel yang valid dan praktis agar dapat diterapkan sebagai media pembelajaran pada materi matriks. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian dan pengembangan atau Research and Development (R&D). Model pengembangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation). Subjek penelitian adalah peserta didik kelas XI MA Al-Abror Sukosewu tahun ajaran 2023/2024 yang berjumlah 20 siswa.. Pengumpulan data dilakukan dengan instrumen berupa angket validasi dan angket respon siswa. Analisis data menggunakan analisis kevalidan untuk mengetahui validnya media pembelajaran, kemudian dilanjutkan analisis kepraktisan untuk mengetahui praktisnya media pembelajaran. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kevalidan media pembelajaran sebesar 4,0 dengan kategori baik/valid. Kepraktisan media pembelajaran dari respon siswa sebesar 90.6% dengan kategori sangat kuat dan respon guru sebesar 92% dengan kategori sangat kuat yang berarti bahwa media VBA for Excel dapat meningkatkan hasil belajar siswa . Dengan demikian media VBA for Excel dikatakan layak dengan kategori valid dan praktis

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Media Pembelajaran, VBA for Excel, Matriks
Subjects: 500 – Ilmu Pengetahuan > 510 Matematika > 510 Matematika
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Khilyatus Sholikhah
Date Deposited: 13 Sep 2023 06:21
Last Modified: 13 Sep 2023 06:21
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Fathoni, M. Ivan Ariful
NIDN0705019103
Thesis advisor
Cindarbumi, Festian
NIDN0709068903
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/3914

Actions (login required)

View Item
View Item