SISTEM PREDIKSI PRESTASI SISWA MENGGUNAKAN ALGORITMA NAÏVE BAYES CLASSIFIER UNTUK PENGAJUAN BEASISWA

Ningsih, Heni Hestu (2023) SISTEM PREDIKSI PRESTASI SISWA MENGGUNAKAN ALGORITMA NAÏVE BAYES CLASSIFIER UNTUK PENGAJUAN BEASISWA. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf

Download (48kB)
[thumbnail of Awalan.pdf] Text
Awalan.pdf

Download (868kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (356kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (506kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (336kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (447kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

SMA Negeri 1 Kedungadem merupakan salah satu lembaga pendidikan jenjang menengah atas.Tersedianya data yang tersimpan dalam suatu institusi merupakan sumber data yang dapat diolah untuk mendapatkan informasi lebih dalam yang dapat digunakan untuk pengambilan keputusan dan tindakan yang tepat dalam memecahkan suatu permasalahan. Suatu instansi pendidikan memiliki berbagai data yang berhubungan dengan siswa, guru dan lain sebagainya. Namun terkadang data tersebut tidak terkumpul atau tertata dengan baik sehingga akan mengakibatkan lamanya proses pengumpulan data. Permasalahan yang sering muncul di kalangan peserta didik adalah masih banyak yang mementingkan kompetisi mata pelajaran produktif daripada mata pelajaran adaptif serta proses pengajuan beasiswa prestasi yang masih mengalami kendala dalam proses pengelompokan siswa-siswa yang layak untuk mendapatkan beasiswa karena proses penilaiaannya tidak selalu diputuskan berdasarkan perhitungan yang pasti dan kriteria-kriteria yang telah ditetapkan. Tujuan dari penelitian ini untuk melakukan prediksi prestasi siswa menggunakan algoritma naïve bayes classifier dan melakukan klasifikasi prediksi prestasi siswa untuk memutuskan siswa-siswa yang akan diajukan beasiswa. Hasil pengujian algoritma naïve bayes dengan perhitungan manual dan system menunjukkan hasil prediksi akurat. Dari hasil pengujian metode naïve bayes classifier diperoleh presentase akurasi sebanyak 70% yang berarti Penelitian ini berhasil mengimplementasikan algoritma naïve bayes classifier untuk penentuan pengajuan beasiswa prestasi SMA Negeri 1 Kedungadem dengan menggunakan 315 data yang kemudian di lakukan proses spit data yakni ada 50 data training dan 10 data testing.dari uji kelayakan memperoleh hasil 569 dari 10 responden yang berarti system telah berjalan lancar.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Klasifikasi, Naïve Bayes Classifier.
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: Heni Hestu Ningsih
Date Deposited: 09 Sep 2023 05:36
Last Modified: 09 Sep 2023 05:36
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
UNSPECIFIED
Alawi, Zakki
NIDN0709068906
UNSPECIFIED
Anggraini, Fetrika
NIDN0718038803
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/3316

Actions (login required)

View Item
View Item