PERAN EVALUASI BELAJAR TERHADAP KEBERHASILAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) SISWA SDN PETAK MALO BOJONEGORO

PUJIATI, PUJIATI (2009) PERAN EVALUASI BELAJAR TERHADAP KEBERHASILAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) SISWA SDN PETAK MALO BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM SUNAN GIRI BOJONEGORO.

[thumbnail of 2009_PUJIATI.pdf] Text
2009_PUJIATI.pdf

Download (36MB)

Abstract

Pendidikan adalah merupakan bagtan dan kehidupan Pendidikan juga merupakan usaha umat manusia dan masyarakat untuk menjawab tantangan hidupnya Pendidikan juga merupakan salah satu factor yang mengalami kemunduran dalam bidang pendidkan, pertanda Negara tersebut mengalami kemunduran. Anak-anak sebagai generasi penerus, harus memihki jiwa yang tepat, yaitu IMTAQ dan IPTEK secara konsekuen, dalam arti mempelajari dan sekaligus mengamalkan ajaran Agama Oleh karena tu anak-anak harapan bangsa ini, harus disiapkan secara konsepsional, matang dan terpadu antara kebutuhan fisik dan fisiologisnya Demikian uga masalah PAI (Pendidikan Agama Islam) harus dimiliki dan diamalkan secara riil, sebab makin banyak pengalamannya mereka akan semakin dapat menjadi pribadi muslim sejati. Dalam proses pendidikan, biasanya ada prestasi-prestasi yang ada orang dapat mengetahui tentang hasil yang dicapai, sehingga prestasi itu merupakan tolak ukur dalam penentuan suatu hasil belajar. Namun juga ada macam kendala yang mempengaruh evaluasi ini sendiri, yakni menyangkut unsure validitas. Pada umumnya pelaksanaanya evaluasi itu dilakukan hanya sebatas pada pengukuran prestasi belajar yang bersifat formalitas, jika pelaksanaan suatu proses evaluasi itu tidak tepat, maka tidak tepat hasil yang dicapai. Kutipan diatas memberi pengertian bahwa begitu sulitnya, jika suatu evaluasi itu benar-benar dilakukan, hal ini disebabkan karena selain belum begitu dikenal juga karena factor guru sendiri sebagai pelaksana evaluasi belum banyak yang mengetahui evaluasi. Sebenarnya evaluasi itu tidak terbatas hanya penilaian hasil prestasi belajar saja, malainkan lebih dari itu, yakni penilaian terhadap totalitas kepribadian individu siswa. Dengan asumsi itu, maka sebenarnya ada bermacam-macam Jenis penilaian. Berangkat dan kenyataan masalah evaluasi atau penelitian tersebut diatas, maka melalui sebuah penelitian ini, penulis akan mencoba mengkaji peran hasl suatu evaluasti terhadap keberhasilan Pendidikan Agama Islam. Dan latar belakang diatas, maka rumusan masalahnya Pertama: Bagaimanakah evaluasi belajar di SDN Petak Malo BoJonegoro? Kedua: Bagaimanakah keberhasilan Pendidikan Agama Islam di SDN Petak Malo Bojonegoro? Ketiga: Adakah peran evaluasi belajar terhadap keberhasilan Pendidikan Agama Islam di SDN Petak Male BoJonegoro? Berdasarkan rumusan masalah diatas, maka tujuan penelitiannya adalah Pertama: Untuk mengetahui peran evaluasi belajar di SDN Petak Malo Bojonegoro Kedua: Untuk mengetahui keberhasilan Pendidikan Agama Islam di SDN Petak Malo BoJonegoro Ketiga: Untuk mengetahui pengaruh antara peran evaluasi belajar terhadap keberhasilan Pendtdtkan Agama Islam dt SDN Petak Malo BoJonegoro Dari hasd analisa dengan menggunakan perhitungan korelasi product moment diperoleh hasil sebesar 0,863 hasil ini lebih besar bila dibandingan dengan nilai r dalam table product moment baik pada taraf signifikasi 5 % (0,361) maupun taraf signifikansi 1% (0,463) Karena ro lebuh besar daru rt, dengan demikian hipotesa alternatifnya diterima. Dengan demikian dapat diperoleh suatu kesimpulan bahwa ada pengaruh positif dan signifikan antara pengarulhyang signifikan antara peran evaluasi belajar terhadap keberhasilan pendidikan agama islam siswa di SDN Petak Malo Bojonegoro Karena hasil penghitungan peneliti (0,863) lebih besar dan nilai "r" tabel product moment 5% (0,361) dan 1% (0,463) secara umum '’diterima"

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: evaluasi belajar
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 207 Misi dan pendidikan agama
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Perpustakaan Pusat Admin
Date Deposited: 16 May 2023 02:03
Last Modified: 16 May 2023 02:03
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
SUGENG, SUGENG
NIDN0000000000
Thesis advisor
MASJKUR, M.
NIDN0000000000
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/2528

Actions (login required)

View Item
View Item