HUBUNGAN EVALUASI DENGAN MOTIVASI BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI MADRASAH IBTIDAIYAH FATIHUL HUDA SAMBONG NGASEM BOJONEGORO

KUSNAN, M. (2009) HUBUNGAN EVALUASI DENGAN MOTIVASI BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI MADRASAH IBTIDAIYAH FATIHUL HUDA SAMBONG NGASEM BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM SUNAN GIRI BOJONEGORO.

[thumbnail of 2009_M.KUSNAN.pdf] Text
2009_M.KUSNAN.pdf

Download (24MB)

Abstract

Berpijak pada penjelasan-penjelasan sebelumnya, maka akhirnya penulis dapat mengambil suatu kesimpulan sebagai benkut: 1 Penerapan evaluasi di Madrasah Ibtidaiyah Fatihul Huda Desa Sambong Kecamatan Ngasem Kabupaten Bojonegoro dapat dilaksanakan dengan baik. 2 Motivasi belajar PAI siswa Madrasah Ibtidaiyah Fatihul Huda Desa Sambong Kecamatan Ngasem Kabupaten Bojonegoro adalah cukup baik. 3 Berdasarkan penelit1in yang telah penulis laksanakan ternyata terdapat hubungan yang signifikan antara evaluasi dengan motivasi belajar PAI siswa Madrasah Ibtidaiyah Fatihul Huda Desa Sambong Kecamatan Ngasem Kabupaten Bojonegoro Dari perhitungan yang ada ternyata tingkat hubungan antara evaluasi dengan motivasi belajar PAI siswa Madrasah Ibtidaiyah Fatihul Huda adalah sebesar 0,906, hal ini berarti bahwa terdapat hubungan yang cukup signifikan antara evaluasi terhadap peningkatan motivasi belajar, dan bernilai positif.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: evaluasi, motivasi belajar
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 207 Misi dan pendidikan agama
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Perpustakaan Pusat Admin
Date Deposited: 13 Apr 2023 07:38
Last Modified: 13 Apr 2023 07:38
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
BADARUDDIN, BADARUDDIN
NIDN0000000000
Thesis advisor
SYAIFUDDIN, SYAIFUDDIN
NIDN0000000000
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/2475

Actions (login required)

View Item
View Item