PENTINGNYA MEMAHAMI PERKEMBANGAN USIA PESERTA DIDIK TERHADAP STRATEGI BELAJAR MENGAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SDN BEGED KECAMATAN KALITIDU KABUPATEN BOJONEGORO

DJUFRI, M. (2009) PENTINGNYA MEMAHAMI PERKEMBANGAN USIA PESERTA DIDIK TERHADAP STRATEGI BELAJAR MENGAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SDN BEGED KECAMATAN KALITIDU KABUPATEN BOJONEGORO. Sarjana (S1) thesis, SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM SUNAN GIRI BOJONEGORO.

[thumbnail of 2009_M. DJUFRI.pdf] Text
2009_M. DJUFRI.pdf

Download (15MB)

Abstract

Penelitian tentang Pentingnya Memahami Perkembangan Usia Peserta Didik terhadap Strategi Belajar Mengajar Pendidikan Agama Islam di SDN Beged Kecamatan Kalitidu Kabupaten Bojonegoro. Sehubungan dengan rumusan masalah yang telah dikemukakan, rnaka tujuan penelitian ini adalah berusaha mencari dan menemukan jawaban permasalahan tersebut yaitu: I. Untuk mengetahui perkembangan usia peserta didik SON Beged Kecamatan Kalitidu Kabupaten Bojonegoro. 2. Untuk mengetahui strategi belajar mengajar pendidikan agama Islam di SDN Beged Kecamatan Kalitidu Kabupaten Bojonegoro. 3. Untuk mengetahui pengaruh perkembangan usia peserta didik terhadap strategi belajar mengajar pendidikan agama Islam di SDN Beged Kecamatan Kalitidu Kabupaten Bojonegoro. Adapun signifikasi penelitian ini adalah sebagai berikut: I. Signifikansi akademik ilmiah Oapat menambah hasanah disiplin ilmu pengetahuan terutama ilmu pendidikan Islam, yang berkaitan dengan pentingnya memahami perkembangan usia peserta didik dalam belajar. 2. Signifikasi sosial praktis Penelitian ini diharapkan dapat berguna bagi guru, siswa, pemerin tah, dan masyarakat, yang dapat dijadikan pedoman dalam mengambil suatu tindakan yang berhubungan dengan strategi belajar mengajar. Adapun jumlah populasi yang ada di SON Beged Kecamatan Kalitidu Kabupaten Bojonegoro, dengan jumlah 210 siswa. Oalam menentukan sampel penulis mengambil 23 responden. Karena pada penelitian ini adalah untuk mencari hubungan atau korelasi dua atau lebih variabel.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: memahami pekembangan usia, strategi belajar mengajar
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 207 Misi dan pendidikan agama
300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 372 Pendidikan dasar
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Perpustakaan Pusat Admin
Date Deposited: 13 Apr 2023 07:29
Last Modified: 13 Apr 2023 07:29
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
HASAN, KARNO
NIDN0000000000
Thesis advisor
SALAMUN, MOH.
NIDN0000000000
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/2473

Actions (login required)

View Item
View Item