RANCANG BANGUN MESIN PENEPUNG SINGKONG MENGGUNAKAN TRANSMISI GEARBOX MOTOR 220V

ABDILLAH, IQBAL ALFIAN (2022) RANCANG BANGUN MESIN PENEPUNG SINGKONG MENGGUNAKAN TRANSMISI GEARBOX MOTOR 220V. Sarjana (S1) thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (200kB)
[thumbnail of AWALAN.pdf] Text
AWALAN.pdf

Download (694kB)
[thumbnail of BAB 1.pdf] Text
BAB 1.pdf

Download (456kB)
[thumbnail of BAB 2.pdf] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (731kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3.pdf] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (608kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4.pdf] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (726kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5.pdf] Text
BAB 5.pdf

Download (313kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (447kB)
[thumbnail of LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Mesin Penepung Singkong merupakan mesin atau alat yang berfungsi untuk menggiling singkong menjadi sebuah tepung, namun mahalnya mesin penepung singkong dan banyaknya produktivitas singkong di wilayah kabupaten bojonegoro masih menjadi masalah utama. Melihat keadaan ini penulis mencoba merancang dan membuat mesin penepung singkong dengan biaya yang minimum tanpa harus mengurai kualitas dari mesin penepung lainya, hal ini dapat dilakukan dengan cara merubah kontruksi mesin penepung singkong dengan motor listrik 220v/50Hz. Mesin penepung singkong menggunakan motor listrik AC sebagai penggerak utama mesin. Daya dari motor listrik akan di teruskan menuju gearbox melalui poros penghubung, gearbox berfungsi untuk memindah dan mengubah putaran yang dihasil kan oleh putaran motor listrik. Pada mesin penepung singkong memiliki 2 Gigi Gilingan Singkong. Berdasarkan Hasil studi rancang bangun mesin penepung singkong dengan menggunakan motor listrik daya 2800 rpm dengan hasil Rasio Gearbox yang didapat 1:1,4. Rancang Bangun mesin penepung singkong melakukan 1x percobaan dengan berat 55 Kg setara 5500gram performa kerja atau kapasitas mesin dan analisis data yang telah di dibuat, maka dapat di simpulkan berhasil menepung singkong dengan waktu rata-rata 91 Kg/menit.

Item Type: Thesis (Sarjana (S1))
Uncontrolled Keywords: Motor listrik, Gearbox, Penggiling
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 670 Manufaktur, pabrik-pabrik > 670 Manufaktur, pabrik-pabrik
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 670 Manufaktur, pabrik-pabrik > 672 Besi, baja, produk paduan besi lainnya
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Mesin
Depositing User: IQBAL ALFIAN ABDILLAH
Date Deposited: 01 Nov 2022 06:50
Last Modified: 01 Nov 2022 06:50
Contributors (Pembimbing / Pengarah):
Contribution
Name
NIDN
Thesis advisor
Hidayat, Togik
UNSPECIFIED
Thesis advisor
Ardianti, Aprillia Dwi
UNSPECIFIED
URI: https://repository.unugiri.ac.id:8443/id/eprint/1944

Actions (login required)

View Item
View Item